ASESMEN SUMATIF GEO KELAS X GANJIL

Quiz
•
Geography
•
10th Grade
•
Hard
Kurrata Aini
Used 2+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perhatikan beberapa gejala geografi berikut!
1. Gempa bumi
2. Kelaparan
3. Banjir bandang
4. Wabah penyakit
5. Gunung api
Berdasarkan gejala geografi tersebut, aspek fisik geografi di tunjukan oleh nomor….
(1), (2), dan (3)
(1), (2), dan (4)
(1), (3), dan (5)
(2), (4), dan (5)
(3), (4), dan (5)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Dataran rendah mempunyai suhu lebih tinggi dari pada di pegunungan. Oleh karena itu, kelapa, padi, coklat, dan tembakau dapat tmbuh dengan baik di dataran rendah. Uraian tersebut konsep dari…
Lokasi
Diferensiasi area
Pola
Aglomerasi
Nilai kegunaan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Terjadinya banjir dan tanah longsor di suatu daerah terkait dengan penggundulan hutan di daerah lain. Longsor dan banjir di Manado berkaitan dengan hutan yang gundul di daerah hulu. Prinsip geografi untuk mrnjelaskan fenomena itu adalah…
Interelasi
Distribusi
Korologi
Korelasi
Deskripsi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Danau Toba merupakan danau vulkanik besar dengan sebuah pulau di tengahnya. Danau ini terbentuk akibat letusan gunung api raksasa sekitar 70.000 tahun lalu. Kawasan ini cocok dikembangkan menjadi kawasan pariwisata kelas dunia. Untuk mengkaji fenomena ini dapat menggunakan pendekatan ....
pendekatan keruangan
pendekatan ekologi
pendekatan korologi
pendekatan kelingkungan
pendekatan kompleks wilayah
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Kajian geografi mengenai geomorfologi, air permukaan, dan penduduk merupakan bagian dari….
Objek biosfer
Objek formal
Objek bentang lahan fisik
Objek material
Objek bentang lahan budaya
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perhatikan beberapa jenis peta berikut ini!
1. Peta tata guna lahan
2. Peta persebaran flora dan fauna
3. Peta pariwisata
4. Peta topografi
5. Peta korografi
Dari peta-peta tersebut yang termasuk peta umum ditunjukan oleh nomor…
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
3 dan 5
4 dan 5
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perhatikan komponen pemetaan berikut ini!
1. Gelombang eloktromagnetik
2. Atmosfer
3. Wahana
4. Software
5. Program linux
Komponen penginderaan jauh ditunjukan oleh nomor….
1, 2, dan 3
1, 3, dan 4
2, 3, dan 4
2, 4, dan 5
3, 4, dan 5
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
REMIDI PAS GEOGRAFI KELAS X

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Peta SIG dan PJ

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Remedial SAS GEO GANJIL KLS X

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Geografi Paket C - PKBM Berlian Mandiri

Quiz
•
10th Grade
20 questions
PENELITIAN GEOGRAFI

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Ulangan Hari 1 Bab Hakekat Ilmu Geografi

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Pengantar Geografi Fase E

Quiz
•
10th Grade
20 questions
ULANGAN PENGANTAR GEOGRAFI KELAS X

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade