Para pahlawan yang merumuskan Pancasila dalam bermusyawarah sangat menghargai perbedaan pendapat. Mereka sangat menjunjung tinggi ....
Asesmen Sumatif Kelas 6 PPKN Semester Ganjil UPTD SDN 50 Barru

Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Easy
Risal Kadir
Used 1+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
egoisme
kesukuan
toleransi
kerja keras
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 4 pts
Dibawah ini adalah peribahasa yang menunjukkan nilai kebersamaan dalam kehidupan bangsa Indonesia, kecuali ....
berat sama dipikul, ringan sama dijinjing
berdiri sama tinggi, duduk sama rendah
berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian
bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Dibawah ini yang tidak termasuk dalam tahapan proses perumusan Pancasila sebagai dasar negara, yaitu sidang ....
BPUPKI
Panitia Sembilan
PPKI
Konstituante
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Siapakah ketua BPUPKI ....
Drs. Moh. Hatta
Ir. Sukarno
Dr. Rajiman Wedyodiningrat
Mr. Moh. Yamin
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 4 pts
Berikut ini adalah nilai-nilai perjuangan yang tidak menjiwai para pejuang kemerdekaan pada saat perumusan Pancasila sebagai dasar negara, yaitu ....
pamrih
keikhlasan
kegigihan
kebersamaan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 4 pts
Tiap tahapan dalam pemilu harus diawasi agar tidak terjadi pelanggaran.
Pengawasan dalam pemilu dilakukan dengan membentuk ....
Panwaslu
KPU
LSM
TPS
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Anggota Komisi Yudisial diangkat dan diberhentikan oleh ....
presiden dan para menteri
presiden dengan persetujuan DPR RI
DPR RI dan MPR
Mahkamah Agung
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Soal Pilihan Ganda PKn Tema 7

Quiz
•
6th Grade
20 questions
LATIHAN SOAL KELAS 8

Quiz
•
1st - 10th Grade
20 questions
UTS PKN KLS 6 semester 1

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Sumatif Bab 1

Quiz
•
6th Grade
20 questions
QUIZ PENDIDIKAN PACASILA PART 1

Quiz
•
6th Grade
20 questions
latihan soal UM PKn

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Soal PKN kelas 6 SD

Quiz
•
6th Grade
25 questions
PKn (Pengamalan Nilai-nilai Pancasila)

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade