
Kuis Penciptaan Karya Seni Rupa Terapan 3D Kelas 12

Quiz
•
Arts
•
12th Grade
•
Easy

Rahma Latifah
Used 2+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengertian seni rupa tiga dimensi yang tepat adalah...
Seni rupa yang memiliki panjang dan lebar saja
Seni rupa yang memiliki volume dan ruang serta dapat dilihat dari berbagai sudut pandang
Seni rupa yang berfokus pada keindahan tanpa fungsi praktis
Seni rupa yang hanya dapat dilihat dari satu arah tertentu
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh karya seni rupa tiga dimensi yang memiliki fungsi praktis adalah...
Patung religius
Vas bunga
Relief pada candi
Diorama di museum
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fungsi simbolis seni rupa 3 dimensi biasanya terkait dengan...
Nilai budaya dan keagamaan
Perabot rumah tangga
Hiasan dekoratif
Sarana rekreasi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Teknik modelling dalam seni rupa 3 dimensi menggunakan bahan seperti...
Kayu
Logam cair
Tanah liat atau plastisin
Rotan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Proses pembentukan karya dengan menyusun berbagai material menjadi satu disebut teknik...
Pahat
Cor
Las
Konstruksi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu bahan yang sering digunakan dalam teknik cor adalah...
Rotan
Kayu
Logam cair
Tanah liat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fungsi seni rupa terapan 3 dimensi yang bertujuan memberikan hiburan adalah...
Rekreasi
Estetis
Edukasi
Simbolis
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Seni Budaya X (UH )

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Latihan Soal Seni Rupa klas X SMT Genap

Quiz
•
University
25 questions
SENI RUPA 2D dan 3D

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Exam 1 Seni Rupa

Quiz
•
University
15 questions
Seni Rupa Dua dan Tiga Dimensi

Quiz
•
12th Grade
20 questions
MENGANALISIS KARYA SENI RUPA

Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
BAB 1 Pameran Seni Rupa / X / 2

Quiz
•
10th - 12th Grade
23 questions
Seni budaya kelas XII SENI RUPA

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade