Asesmen Awal Hukum Gravitasi Newton

Asesmen Awal Hukum Gravitasi Newton

Assessment

Quiz

Physics

11th Grade

Hard

Created by

Dewa Made Yuda Andika

Used 2+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Pernyataan – pernyataan berikut terkait dengan gaya gravitasi antara dua buah planet.

1) Sebanding dengan kuadrat jarak kedua planet

2) Sebanding dengan kuadrat massa kedua planet

3) Berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua planet

4) Berbanding lurus dengan perkalian massa kedua planet

Pernyataan di atas yang benar adalah…

1 dan 2

2 dan 3

3 dan 4

1 dan 3

1 dan 4

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Gaya gravitasi per satuan massa disebut…

Gaya Gravitasi Newton

Kuat Medan Gravitasi

Energi Potensial Gravitasi

Potensial Gravitasi

Usaha

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Satelit A dan B mengorbit bumi pada kedudukan masing-masing R dan 2R diatas permukaan bumi ( R= jari-jari bumi). Perbandingan kuat medan gravitasi bumi yang dialami satelit A dan B adalah…

9 : 6

6 : 3

4 : 3

4 : 1

9 : 4

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Media Image

Tabel di atas merupakan data dari dua planet A dan B.

Jika gA dan gB masing-masing adalah percepatan gravitasi di permukaan planet A dan B, maka gA dan gB adalah..

2 : 9

9 : 2

2 : 6

6 : 2

2 : 3

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Apabila jarak dua benda dijadikan tiga kali jarak semula, besarnya gaya gravitasi akan menjadi..

1/9 kali semula

1/4 kali semula

9 kali semula

3 kali semula

1/3 kali semula

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Sebuah benda yang diletakkan di permukaan bumi yang berjari-jari R memiliki berat 450 N. jika benda diletakkan pada ketinggian 2R dari permukaan bumi, maka berat benda menjadi….

450 N

300 N

150 N

90 N

50 N

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Besar percepatan gravitasi di permukaan bumi adalah 10 ms-2 . Besar percepatan gravitasi di suatu tempat 2R dari pusat bumi adalah…

1,1 ms2\frac{m}{s^2}

2.5 \frac{m}{s^2}

2,67 \frac{m}{s^2}

3,33 \frac{m}{s^2}

3,67 \frac{m}{s^2}

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?