Bab 9 kelas X (Al kulliyatu al khamsah)

Bab 9 kelas X (Al kulliyatu al khamsah)

10th Grade

10 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Asmaul Husna untuk Kelas 4 SD

Asmaul Husna untuk Kelas 4 SD

4th Grade - University

10 Qs

AQIDAH

AQIDAH

1st - 12th Grade

15 Qs

Pendidikan Islam Tingkatan 2 : Bidang Al Quran

Pendidikan Islam Tingkatan 2 : Bidang Al Quran

5th - 12th Grade

15 Qs

Aku Selalu Dekat dengan Allah Swt (X)

Aku Selalu Dekat dengan Allah Swt (X)

10th Grade

10 Qs

(Al-Tantawi)

(Al-Tantawi)

1st - 12th Grade

10 Qs

KUIZ AYAT HUKUM

KUIZ AYAT HUKUM

1st Grade - Professional Development

10 Qs

asessmen

asessmen

10th Grade

10 Qs

PAI & BUDI PEKERTI 10 HAL 039  POIN A

PAI & BUDI PEKERTI 10 HAL 039 POIN A

10th Grade

5 Qs

Bab 9 kelas X (Al kulliyatu al khamsah)

Bab 9 kelas X (Al kulliyatu al khamsah)

Assessment

Quiz

Other

10th Grade

Easy

Created by

hana lutfiah

Used 1+ times

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa yang dimaksud dengan Al-Kulliyatu al-Khamsah dalam Islam?

  

Lima pokok ajaran agama

  

Lima prinsip dasar hukum Islam untuk kemaslahatan

Lima pilar iman

Lima kewajiban umat Islam

Lima syarat sah ibadah

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Tujuan utama dari lima prinsip dasar hukum Islam (Al-Kulliyatu al-Khamsah) adalah…

Mengatur kehidupan sosial

Mewujudkan kemaslahatan (al-maslahat)

Memperkuat akhlak umat

Menjaga ketenangan jiwa

Menetapkan hukum warisan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa yang dimaksud dengan "hifzhu al-din"…

 

Menjaga harta benda

  

Menjaga akal

Menjaga agama

Menjaga jiwa

Menjaga keturunan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Mengapa menjaga agama (hifzhu al-din) dianggap lebih utama dalam hukum Islam?

  

Karena agama adalah alasan utama mengapa manusia hidup di dunia ini

Karena agama mengatur hubungan manusia dengan manusia

Karena agama lebih mudah dipelajari

Karena agama merupakan kewajiban negara

Karena agama menjamin kehidupan ekonomi umat

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Islam memberi peringatan yang tegas terhadap perbuatan yang dapat menyebabkan...

  

Kehilangan harta

Kehilangan keturunan

Kehilangan akal

Kehilangan nyawa

Kehilangan rasa takut

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Akal merupakan karunia dari Allah Swt yang harus dijaga, hal ini disebut dengan…

Hifzhu al-mal

Hifzhu al-nafs

Hifzhu al-‘Aql

Hifzhu al-nasl

Hifzhu al-din

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Salah satu tujuan agama Islam dalam memelihara keturunan adalah…

  

Melarang pernikahan

Menganjurkan perzinaan

Melarang perzinaan dan menganjurkan pernikahan

Mengutamakan pernikahan sesama jenis

Memperbolehkan perceraian

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?