
Ekonomi Kelompok 2 PRE TEST

Quiz
•
Social Studies
•
9th - 12th Grade
•
Easy
Noval Kaedehara Noval
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa tujuan utama koperasi sesuai dengan prinsip dasar koperasi?
a. Mendapatkan laba sebesar-besarnya
b. Meningkatkan kesejahteraan anggota dan masyarakat
c. Membantu pemerintah menjalankan kebijakan ekonomi
d. Mengurangi persaingan di pasar
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam koperasi syariah, akad yang digunakan harus memenuhi syarat berikut, kecuali:
a. Bersifat sukarela
b. Tidak melibatkan riba
c. Ada kesepakatan yang adil antara pihak-pihak terkait
d. Menjamin keuntungan tetap untuk semua anggota
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sistem bagi hasil pada koperasi syariah memiliki keunggulan karena:
a. Menjamin pembagian keuntungan sama rata
b. Menghindari ketidakadilan dalam pembagian keuntungan
c. Mengurangi risiko kerugian usaha
d. Menetapkan keuntungan yang tetap setiap bulan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa perbedaan mendasar antara koperasi syariah dan koperasi konvensional dalam pengelolaan dana?
a. Koperasi syariah hanya meminjamkan dana kepada umat Islam
b. Koperasi konvensional memungut bunga, sedangkan koperasi syariah mengutamakan prinsip bagi hasil
c. Koperasi syariah mendapatkan dana langsung dari pemerintah
d. Koperasi konvensional melarang pinjaman modal
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam sistem bunga, tingkat keuntungan dihitung berdasarkan:
a. Kesepakatan anggota koperasi
b. Persentase tetap dari pokok pinjaman
c. Perhitungan nisbah antara pengelola dan investor
d. Penyesuaian dengan kondisi pasar
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa tujuan utama dari penerapan akad musyarakah dalam koperasi syariah?
a. Memaksimalkan keuntungan koperasi
b. Menjamin pengembalian modal anggota
c. Kerja sama modal dan usaha antara koperasi dan anggota
d. Memberikan dana tanpa kontribusi dari anggota
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam koperasi syariah, istilah nisbah merujuk pada:
a. Proporsi keuntungan yang disepakati dalam sistem bagi hasil
b. Tingkat bunga pinjaman anggota
c. Dana yang digunakan untuk kegiatan operasional
d. Selisih keuntungan antara koperasi dan anggota
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Lembaga Bank dan bukan Bank

Quiz
•
11th Grade
12 questions
Asesmen Sumatif

Quiz
•
11th Grade
10 questions
UANG DAN LEMBAGA KEUANGAN 2

Quiz
•
9th Grade
15 questions
Koperasi Kelas X

Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
BADAN USAHA 1

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Quiz Badan Usaha

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Macam-macam Bank

Quiz
•
9th Grade
12 questions
Latihan Ekonomi Bab 1 kelas XI

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Social Studies
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
18 questions
Hispanic Heritage Month

Quiz
•
KG - 12th Grade
5 questions
0.2 Cognitive Biases and Scientific Thinking

Quiz
•
11th Grade
7 questions
CONSTITUTION DAY WCHS

Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
WG6B DOL

Quiz
•
9th Grade
12 questions
The Great War

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Plate tectonics

Quiz
•
9th Grade
10 questions
WG6A DOL

Quiz
•
9th Grade