Soal IPA Sistem Pernapasan
Quiz
•
Biology
•
8th Grade
•
Hard
+1
Standards-aligned
Charles Martinez
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Jaringan dalam paru-paru yang berfungsi sebagai tempat pertukaran gas oksigen dan karbon dioksida adalah... .
alveolus
bronkiolus
diafragma
pleura
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Dian sedang melakukan percobaan pernafasan manusia, dengan menggunakan model sistem pernafasan seperti gambar.
Pernyataan yang tepat mengenai model sistem pernapasan tersebut adalah… .
pipa Y menunjukkan alveolus di dalam paru-paru
balon menggambarkan paru-paru yang dimiliki manusia
membran karet menggambarkan otot antar tulang rusuk
ruang udara menggambarkan udara di dalam paru-paru.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Struktur pada laring yangberfungsi untuk mencegah masukknya partikel makanan tau minuman ke dalam laring dan trakea adalah... .
silia
tonsil
epiglotis
pita suara
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Berikut adalah beberapa pernyataan
tentang mekanisme pernapasan:
1) Otot antar tulang rusuk berkontraksi, tulang rusuk naik, volume dada membesar, tekanan udara turun, udara masuk.
2) Otot sekat rongga dada mengerut, volume rongga dada mengecil, udara keluar.
3) Otot antar tulang rusuk kendur, tulang rusuk turun, volume rongga dada mengecil, tekanan bertambah,
akibatnnya udara keluar.
4) Otot sekat rongga dada mendatar, volume rongga dada membesar, udara masuk.
Pernyataan yang benar tentang mekanisme pernapasan dada adalah … .
1 dan 2
1 dan 3
1 dan 4
2 dan 3
Tags
NGSS.HS-LS1-3
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Berdasarkan gambar tersebut peristiwa yang terjadi adalah…
otot antar tulang rusuk kontraksi, volume rongga dada membesar, dan tekanan rongga dada mengecil
otot antar tulang rusuk relaksasi, volume rongga dada mengecil, dan tekanan rongga dada meningkat
otot antar tulang rusuk kontraksi, volume rongga dada mengecil dan tekanan rongga dada mengecil
otot antar tulang rusuk relaksasi, volume rongga dada membesar, dan tekanan rongga dada meningkat
Tags
NGSS.MS-LS1-3
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Berdasarkan gambar tersebut, peristiwa yang terjadi adalah ....
udara masuk ke paru-paru
otot diafragma berelaksasi
tekanan udara dalam paru-paru mengecil
rongga dada dan paru-paru mengembang
Tags
NGSS.MS-LS1-3
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Irfan melakukan perhitungan volume pernapasannya. Volume udara saat Selia menghembuskan napas biasa adalah sebesar 400 mL. Jika Irfan memiliki udara tersisa dalam paru-paru sebesar 1000 mL serta volume cadangan inspirasi dan volume cadangan ekspirasi Irfan masing-masing sebesar 1200 mL, maka kapasitas vital paru-paru yang dimiliki Irfan adalah … .
1400 ml
2800 ml
3200 ml
3800 ml
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Jenis Tulang dan sendi
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Ujian IPA kelas 8 semester Genap
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Sistem Pencernaan Biologi
Quiz
•
8th - 11th Grade
20 questions
Sistem Ekskresi
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Sistem Pernapasan: Quiz 1
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Kelas 5 Tema 1 Subtema 3
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Ulangan Sistem Pernapasan
Quiz
•
8th Grade
20 questions
sistem ekskresi manusia
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Biology
20 questions
Food Chains and Food Webs
Quiz
•
7th - 12th Grade
16 questions
Amoeba Sisters Alleles and Genes
Quiz
•
7th - 10th Grade
30 questions
Cell Cycle Review
Quiz
•
KG - University
25 questions
Cell Transport
Quiz
•
KG - University
20 questions
Symbiotic Relationships
Quiz
•
6th - 10th Grade
9 questions
Human Body systems
Lesson
•
6th - 8th Grade
39 questions
Unit 3 Test Review: Energy Transfer through Waves
Quiz
•
8th Grade
15 questions
Cellular Respiration
Quiz
•
7th - 12th Grade
