1. Perhatikan pilihan berikut!
1) Kitab Negarakertagama 2) Kitab Sutasoma 3) Mpu Prapanca 4) Mpu Tantular 5) Kerajaan Majapahit 6) Kerajaan Singosari.
Berdasarkan pilihan di atas, asal-usul semboyan bhinneka tunggal ika berdasarkan asal kitab, penulis, dan kerajaan ditunjukkan pada nomor …..