
AM Sejarah Indonesia Part1
Authored by Rima Damayanti
History
11th Grade
25 Questions
Used 2+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sumber-sumber sejarah masa lampau dapat berupa barang peninggalan tertulis maupun tidak tertulis. Berikut ini peninggalan sejarah yang termasuk inskripsi antara lain …. Dokumen resmi tentang suatu persetujuan, pengakuan dan pemberian hak. Barang-barang cetakan yang ditemukan di lapisan bumi tertentu. Naskah-naskah yang berisi perjalanan sejarah tokoh-tokoh tertentu. Tulisan yang ditorehkan pada benda keras seperti batu, logam, dan kayu. Seluruh peninggalan tertulis maupun gambar yang telah dibukukan.
Dokumen resmi tentang suatu persetujuan, pengakuan dan pemberian hak.
Barang-barang cetakan yang ditemukan di lapisan bumi tertentu.
Naskah-naskah yang berisi perjalanan sejarah tokoh-tokoh tertentu.
Tulisan yang ditorehkan pada benda keras seperti batu, logam, dan kayu.
Seluruh peninggalan tertulis maupun gambar yang telah dibukukan.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sejarah adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang...
segala peristiwa yang terjadi dalam kehidupan pada masa lampau manusia
artefak dan fosil
silsilah atau daftar keturunan raja
tradisi dan budaya masa pra aksara
Keudayaan yang terjadi di masa lampau
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu unsur penting sejarah adalah manusia. Manusia dan sejarah tidak dapat dipisahkan satu sama lain. Hal tersebut karena...
sejarah hanya mempelajari fenomena yang terjadi di masa lampau, masa kini, dan masa akan dating
sejarah menceritakan kehidupan seluruh makhluk hidup mencakup manusia, hewan, dan tumbuhan
manusia merupakan subjek sekaligus objek kajian sejarah sehingga tanpa campur tangan manusia sejarah tidak mungkin akan terjadi
sejarah menceritakan kehidupan dan peranan orang-orang besar
Sejarah merupakan kisah masa lampau
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Mengapa film "Bumi dan Manusia" dikatakan sebagai wujud teks novel sejarah?
Tokoh-tokoh dalam film adalah hasil imajinasi pengarangnya
Tokoh-tokoh film tersebut benar-benar tercatat dalam Sejarah
Latar belakang sejarah dalam film tersebut adalah perjuangan hak asasi pribumi dari penjajahan Belanda, tetapi tetap ada imajinasi pengarangnya
Film tersebut benar-benar factual
Cerita film "Bumi dan Manusia" seluruhnya hasil imajinasi pengarangnya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan ciri-ciri berikut! Tokoh dalam cerita memiliki kesaktian tertentu Terdapat unsur keajaiban dalam cerita Dubuhungkan dengan gal-hal gaib Terdapat unsur Sejarah dan ceritanya dianggap nyata/benar-benar terjadi Memiliki amanat atau pesan moral yang dapat dipelajari Ciri-ciri di atas mengacu pada tradisi lisan yang berbentuk ….
Dongeng.
Mitologi.
Mitos.
Legenda.
Folklore.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh periodisasi peristiwa sejarah Indonesia yang tersusun secara kronologis adalah….
masa Kerajaan Hindu-Buddha - masa Kerajaan Islam - masa pendudukan Jepang - masa kemerdekaan.
masa Kerajaan Islam - masa Kerajaan Hindu-Buddha - masa colonial Belanda - masa pendudukan Jepang.
masa kemerdekaan - masa pendudukan Jepang - masa Kerajaan Hindu-Buddha - masa Kerajaan Islam - masa colonial Belanda.
masa pendudukan Jepang - masa colonial Belanda - masa Kerajaan Islam - masa Kerajaan Hindu-Buddha - masa kemerdekaan.
masa Kerajaan Hindu-Buddha - masa Kerajaan Islam - masa colonial Belanda - masa pendudukan Jepang - masa kemerdekaan.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kajian-kajian sejarah berikut ini. Kronologis peristiwa sekitar proklamasi hingga proklamasi kemerdekaan. Suasana kota Jakarta pada saat pembacaan proklamasi kemerdekaan 17 Agustus 1945. Pelaksanaan sistem tanam paksa mulai tahun 1830 hingga 1870. Pembangunan pada era Orde Baru Dari contoh kajian sejarah di atas, manakah yang merupakan kajian sejarah yang bersifat sinkronis?
1 dan 2
2 dan 3
3 dan 4
1 dan 3
2 dan 4
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
KUIS SEJARAH INDONESIA KELAS 11 IPA/IPS
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
1.2 MASYARAKAT AGRARIA BELANDA & CHINA
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Penilaian Harian,Peran Aktif Indonesia Di Perang Dingin
Quiz
•
12th Grade
20 questions
SEJARAH T4 (KBSM) - BAB 3
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
Sejarah Kelas XII Bab 1 tahun 2024
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Ulangan Harian Sejarah Peminatan Kelas XII
Quiz
•
University
20 questions
peran aktif Indonesia pada masa peran dingin
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Sejarah Indonesia (FIM)
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for History
53 questions
Unit 7 Review
Quiz
•
KG - University
67 questions
USH Sem. 1 Final Exam Study Guide 2025
Quiz
•
11th Grade
26 questions
Industrialization and Immigration 2022
Quiz
•
6th - 12th Grade
85 questions
U.S. History Fall Semester 2025
Quiz
•
11th Grade
30 questions
Great Depression and New Deal
Quiz
•
11th Grade
39 questions
2025 Final Review
Quiz
•
11th Grade
15 questions
Christmas Movies
Quiz
•
2nd Grade - University