Soal Cerita Penjumlahan

Soal Cerita Penjumlahan

1st Grade

5 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

pengolahan data

pengolahan data

KG - 12th Grade

10 Qs

soal pre test mateatika kelas 5

soal pre test mateatika kelas 5

1st - 5th Grade

10 Qs

Satuan jarak dan berat

Satuan jarak dan berat

1st - 6th Grade

10 Qs

Matematika Kelas VI SDN 1 Kayen

Matematika Kelas VI SDN 1 Kayen

1st Grade

10 Qs

Ulangan Matematika Aritmatika Sosial

Ulangan Matematika Aritmatika Sosial

1st - 12th Grade

10 Qs

REGULER Matematika - Sesi 9.7

REGULER Matematika - Sesi 9.7

1st - 5th Grade

8 Qs

Tema 5 Subtema 1 kelas 3 Bab Pecahan

Tema 5 Subtema 1 kelas 3 Bab Pecahan

1st - 5th Grade

10 Qs

Ulangan Matematika Aritmatika Sosial 2

Ulangan Matematika Aritmatika Sosial 2

1st - 10th Grade

10 Qs

Soal Cerita Penjumlahan

Soal Cerita Penjumlahan

Assessment

Quiz

Created by

Dewi Hasthin

Mathematics

1st Grade

1 plays

Easy

5 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Nabila mempunyai beberapa ayam betina di pekarangan rumahnya. Kemarin ayam Nabila bertelur 15 butir. Hari ini berletur kembali 12 butir. Berapa jumlah telur ayam yang dimiliki Nabila?

17

27

37

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Wulan seorang pengusaha ikan lele di daerahnya. Minggu lalu wulan panen ikan lelenya hingga 42 kg. Minggu ini panen lagi 51 kg. Berapa jumlah hasil panen ikan lele Wulan?

93

83

91

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Luna pengusaha sembako terkenal di desanya. Kemarin ia berhasil menjual beras 8 kuintal. Hari ini berhasil menjual 10 kuintal. Berapa jumlah beras yang berhasil ia jual?

12 kuintal

16 kuintal

18 kuintal

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Azlan seorang dokter umum di daerahnya. Setiap harinya rata-rata pasien yang datang hingga 50 orang. Berapa perkiraan pasien selama 2 hari yang datang pada dokter Azlan? (Hots)

100

50

200

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Zyabian adalah seorang pengusaha toko roti. Di Tegal ia mempunyai 5 cabang toko roti, di Pemalang ia mempunyai 6 cabang toko roti, di Pekalongan ia mempunyai 4 cabang toko roti. Berapa jumlah toko roti yang ia miliki?

12 toko

16 toko

15 toko