Penilaian Sumatif PKN Bab 5
Quiz
•
Others
•
6th Grade
•
Medium
ARRY AMANDA
Used 5+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Rumah adat memiliki ciri khas yang unik. Ciri khas utama rumah ini adalah atap berbentuk tanduk kerbau yang melambangkan kekuatan dan kebesaran. Rumah adat yang dimaksud adalah ....
joglo
gadang
honae
tongkonan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tari topeng berasal dari ....
Aceh
Riau
DKI Jakarta
Kalimantan Utara
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tempat ibadah umat Konghucu adalah ....
pura
kelenteng
gereja
vihara
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut bukan termasuk keunggulan bangsa Indonesia adalah ....
iklim tropis
kemiskinan
keberagaman budaya
negara kepulauan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap intoleransi masih sering terjadi di masyarakat. Contoh sikap intoleransi yang terjadi di masyarakat adalah ....
memberi kebebasan pada orang lain untuk melaksanakan tradisi
memberi bantuan kepada orang yang membutuhkan
membeda-bedakan orang berdasarkan suku, agama, ras, dan budaya
menghargai dan menghormati hak orang lain
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketika berangkat sekolah, kamu melihat temanmu yang berasal dari suku dan agama yang berbeda terjatuh dari sepeda. Kamu tidak terlalu akrab dengannya. Sikap yang sebaiknya kamu lakukan adalah ....
meninggalkannya karena takut terlambat sekolah
menolongnya walau berbeda suku
berpura-pura tidak melihat
tidak menolongnya karena perbedaan suku
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indonesia dikenal sebagai bangsa yang beragam. Salah satu keberagaman di masyarakat adalah keberagaman agama. Keberagaman beragama di Indonesia ditandai dengan ....
perbedaan bahasa daerah
kebebasan mengadakan seni budaya
pengakuan enam agama di masyarakat
munculnya berbagai macam golongan sosial
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
UTS KELAS ALI MAJELIS TA'lIM AL BADAR CANGKUANG
Quiz
•
6th - 8th Grade
30 questions
Nahwu Jurumiyah 2 Awaliyah
Quiz
•
6th - 8th Grade
30 questions
TECHTOK CHAMPS S2 (PENYISIHAN)
Quiz
•
6th - 8th Grade
30 questions
Sumatif Akhir Semester 1 (SAS) PLSBD Kelas 6
Quiz
•
6th Grade
25 questions
Arabic Hore
Quiz
•
6th Grade
25 questions
ULANGAN TENGAH SEMESTER 1 KELAS 6 MAPEL PAI
Quiz
•
6th Grade
25 questions
Quiz Bab 2 Pendidiksn pancasila Kelas 6
Quiz
•
6th Grade
25 questions
PKLH Bab 5 Struktur Tanah
Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Others
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
12 questions
Digital Citizenship BSMS
Quiz
•
6th - 8th Grade
21 questions
Convert Fractions, Decimals, and Percents
Quiz
•
6th Grade
20 questions
One step Equations
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Halloween Movies Trivia
Quiz
•
5th Grade - University
10 questions
Halloween Trivia Challenge
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Understanding Meiosis
Interactive video
•
6th - 10th Grade
