Search Header Logo

LATIHAN SOAL PERSIAPAN STS BHS INDO

Authored by Widya Manullang

Others

5th Grade

30 Questions

Used 1+ times

LATIHAN SOAL PERSIAPAN STS BHS INDO
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Tidak lama lagi Atika akan berulang tahun yang ke-17. Nantinya Atika akan mengurus dan menerima sebuah KTP. Kepanjangan dari KTP adalah ….

Kartu Tanda Pegawai

Kartu Tanda Penduduk

Kartu Tes Penduduk

Kartu Tertulis Penduduk

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Penulisan akronim yang tepat dibawah ini adalah ….

NKRI

Pemilu

UNDIP

UNS

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Hari Kemerdekaan Indonesia diperingati setiap tanggal 17 Agustus. Kalimat tersebut merupakan jenis kalimat ….

Fakta

Opini

Ajakan

Perintah

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kalimat berikut yang termasuk opini adalah ….

Usiaku dan adikku berbeda 3 tahun

Tembok kamarku berwarna biru langit

Sebaiknya selalu mencuci tangan setelah beraktivitas

Kami belajar menggunakan laptop atau HP

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikanlah paragraf berikut ini!

(1) Udara di Bogor terasa dingin.

(2) Kali ini dinginnya melebihi hari-hari sebelumnya.

(3) Dinginnya suhu udara di Bogor mencapai 24ºC.

(4) Data tingkat suhu udara ini, terdapat di papan informasi pengukur suhu di jalan-jalan besar di kota Bogor.

Kalimat opini pada teks tersebut ditandai dengan nomor ….

(1) dan (2)

(2) dan (3)

(2) dan (4)

(3) dan (4)

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikanlah paragraf berikut ini!

(1) Udara di Bogor terasa dingin.

(2) Kali ini dinginnya melebihi hari-hari sebelumnya.

(3) Dinginnya suhu udara di Bogor mencapai 24ºC.

(4) Data tingkat suhu udara ini, terdapat di papan informasi pengukur suhu di jalan-jalan besar di kota Bogor.

Kalimat fakta pada teks tersebut ditandai dengan nomor ….

(1) dan (2)

(2) dan (3)

(2) dan (4)

(3) dan (4)

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Media Image

Kalimat iklan yang tepat sesuai gambar adalah ....

Kurangi pengeboran air tanah!

Satukan daratan dengan lautan!

Bumikan laut agar pohon tumbuh subur!

Hijaukan bumi untuk masa depan kita!

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?