Ani sedang membuat hiasan dinding berbentuk kipas. Ia membuka kertas hingga membentuk sudut 90°. Ani mengatakan bahwa ia sudah membuka kertasnya setengah lingkaran.
SUMATIF AKHIR MATEMATIKA KELAS 5 SEMESTER 2 TAHUN 2025

Quiz
•
Mathematics
•
5th Grade
•
Easy
Pak Guru Adi
Used 3+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
BENAR
SALAH
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pak Dodi ingin memberi pagar pada taman rumah berbentuk persegi panjang dengan panjang 12 meter dan lebar 8 meter. Ia menghitung total pagar yang dibutuhkan adalah 40 meter.
BENAR
SALAH
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah tikar berbentuk segitiga siku-siku dengan alas 6 meter dan tinggi 4 meter. Rina mengatakan bahwa luas tikar itu adalah 24 meter persegi.
BENAR
SALAH
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut adalah hasil survei jenis buah favorit 20 siswa: Apel: 6 siswa, Mangga: 8 siswa, Pisang: 4 siswa, Jeruk: 2 siswa. Rina menyimpulkan bahwa sebagian besar siswa lebih suka buah mangga.
BENAR
SALAH
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah toko buku menjual 2 jenis pensil dalam sebulan; Pensil merek A terjual 1.205 batang, Pensil merek B terjual 1.250 batang. Dina mengatakan bahwa pensil merek A lebih laku dibanding merek B.
BENAR
SALAH
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini!
(1) Sudut 55° adalah sudut lancip
(2) Sudut 180° adalah sudut tumpul
(3) Sudut 90° adalah sudut siku-siku
(4) Sudut 125° adalah sudut tumpul
Pernyataan di atas yang benar adalah ... .
1, 2, dan 4
1, 3 dan 4
1, 3, dan 5
Benar semua
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah roda berputar membentuk sudut 275°.
Berikut pernyataan tentang sudut yang terbentuk tersebut:
(1) Sudutnya lebih besar dari sudut lurus
(2) Termasuk sudut refleks
(3) Kurang dari satu putaran penuh
(4) Sama dengan sudut tumpul
Pernyataan di atas yang sesuai adalah ... .
1, 2, 3
2, 3, 4
1, 3, 4
Semua benar
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
MATEMATIKA 5 S1 HAL 046 PA 4

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Sifat sifat bangun ruang

Quiz
•
5th - 6th Grade
15 questions
Sudut

Quiz
•
3rd - 6th Grade
15 questions
MATEMATIKA 5 S2 HAL 036 PTS

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
MATEMATIKA KELAS 4 SEMESTER 2

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
SUDUT

Quiz
•
5th Grade
15 questions
posisi, sudut dan waktu

Quiz
•
5th Grade
15 questions
PENILAIAN SUMATIF BANGUN DATAR KELAS 5

Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade