
Quiz Sejarah Indonesia
Authored by M. Urip
Arts
8th Grade
42 Questions
Used 1+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C dan D di bawah ini! Ia lahir pada tanggal 11 November 1785 di Yogyakarta dengan nama Mustahar dari seorang selir bernama R.A. Mangkarawati. Semasa kecilnya bernama Bendara Raden Mas Antawirya. Pahlawan nasional tersebut lebih dikenal dengan nama...
Sultan Hasanudin
Tuanku Imam Bonjol
Pangeran Diponegoro
Sultan Baabullah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Snouck Hurgronje memberikan saran-saran kepada Belanda mengenai cara mengalahkan orang Aceh. Menurut Hurgronje, Aceh tidak mungkin dilawan dengan kekerasan, sebab karakter orang Aceh tidak akan pernah menyerah, Karena jiwa jihad orang Aceh sangat tinggi. Menurut Snouck Hurgronje taktik yang paling tepat adalah dengan mengadu domba antara golongan...
Uleebalang (bangsawan) dan kaum ulama
Kaum Padri dan kaum adat
Kaum bangsawan dan rakyat jelata
Kaum bangsawan dan putra mahkota
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-ciri perang Jagaraga di Bali ditunjukkan pada...
(1), (4), (5) dan (7)
(1), (4), (6) dan (8)
(2), (3), (6) dan (8)
(1), (4), (6) dan (7)
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam melakukan penjelajahan dan imperialisme, salah satu motivasi yang dijalankan oleh negara Barat ialah glory yang berarti...
ingin mendapatkan emas
penyebaran agama
kejayaan
prestise
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kolonialisme Inggris di Indonesia dimulai tahun 1601 dengan ekspedisi yang berhasil kembali ke Inggris. Hasil rempah yang berhasil di bawa oleh Inggris adalah...
kayu manis
pala
cengkih
Lada
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada tahun 1598, ekspedisi Belanda yang berhasil mendarat di Maluku di bawah kepemimpinan...
Jacob van Neck
Ferdinand Magellans
Cornelis de Houtman
Pieter Both
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pieter Both mendirikan pusat perdagangan VOC di Ambon, Maluku. Tapi kemudian, pusat dagang dipindahkan ke Jayakarta (Jakarta). Hal yang menjadi alasan utama pemindahan tersebut yaitu...
Jawa lebih strategis sebagai lalu-lintas perdagangan
Jawa penduduknya lebih banyak
Jawa tanahnya lebih subur
Jawa penghasil rempah-rempah yang banyak dicari bangsa Eropa
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
40 questions
Soal PSTS Seni Budaya_8
Quiz
•
8th Grade
40 questions
PENILAIAN HARIAN 2 - SENI BUDAYA KELAS 8 2024
Quiz
•
8th Grade
40 questions
PAS SENIBUDAYA KELAS 8
Quiz
•
8th Grade
40 questions
Seni Budaya Kelas 7
Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
PENILAIAN SUMATIF KELAS 7 SENI BUDAYA GANJIL 2024/2025
Quiz
•
7th Grade - University
40 questions
Set Pecutan PSV 1
Quiz
•
6th - 12th Grade
42 questions
ARTE DEL 400
Quiz
•
8th Grade
40 questions
El timbre. Instrumentos musicales
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade