Quiz Berpikir Komputasional

Quiz Berpikir Komputasional

5th Grade

7 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Assesment Pertemuan Ketiga Asteria Academy

Assesment Pertemuan Ketiga Asteria Academy

1st - 5th Grade

11 Qs

Pretest Teknologi Aplikasi Mobile

Pretest Teknologi Aplikasi Mobile

1st - 5th Grade

10 Qs

Misi Keamanan Informasi Pribadi

Misi Keamanan Informasi Pribadi

5th Grade

10 Qs

Soal Koding dan KA

Soal Koding dan KA

5th Grade

10 Qs

Pengesahan keselamatan komputer

Pengesahan keselamatan komputer

2nd Grade - University

10 Qs

Etika KA

Etika KA

5th Grade

6 Qs

quiz soal etika penggunaan KA

quiz soal etika penggunaan KA

5th Grade

5 Qs

Ms Word

Ms Word

5th Grade

10 Qs

Quiz Berpikir Komputasional

Quiz Berpikir Komputasional

Assessment

Quiz

Information Technology (IT)

5th Grade

Medium

Created by

Aifat Fadilah

Used 1+ times

FREE Resource

7 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa yang dimaksud dengan pemikiran komputasional?

Berpikir menggunakan komputer

Menyelesaikan masalah matematika dengan cepat

Menyelesaikan masalah dengan cara yang sistematis dan logis

Menghafal sebanyak mungkin informasi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Contoh kegiatan pemikiran komputasional dalam kehidupan sehari-hari adalah...

Membaca cerita tanpa memahami isinya

Bermain bola tanpa aturan

Merancang langkah-langkah untuk menghindari keterlambatan ke sekolah

menggambar tanpa tujuan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Memecah sebuah masalah menjadi bagian-bagian yang lebih kecil disebut...

Pola

Abstraksi

Algoritma

Dekomposisi

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Langkah-langkah untuk menyelesaikan suatu masalah yang diatur dalam urutan dan logis disebut...

Diagram

Algoritma

Dekorasi

Simulasi

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Menghilangkan informasi yang tidak penting disebut...

Pola

Simulasi

Abstraksi

Evaluasi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kenapa penting untuk membuat langkah-langkah solusi yang berurutan?

Supaya bisa disalin oleh teman-teman

Supaya terlihat menarik

Supaya solusi mudah diikuti dan dipahami

Supaya bisa diselesaikan dengan cepat

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Berikut adalah contoh pemikiran komputasional, kecuali...

Menata langkah-langkah untuk mengerjakan PR

Memecah masalah menjadi bagian-bagian yang lebih kecil

Meniru pekerjaan teman

Menata solusi untuk masalah secara logis