SEMINAR NASIONAL ITCC 2025
Quiz
•
Information Technology (IT)
•
University
•
Hard
gungmas gayatri
FREE Resource
12 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 8 pts
Apa yang dimaksud dengan prinsip Confidentiality dalam keamanan informasi?
Data selalu tersedia saat dibutuhkan
Data hanya dapat diakses oleh pihak yang berwenang
Data dikirim tanpa ada perubahan
Pengirim tidak bisa menyangkal bahwa ia mengirim data
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 8 pts
Program kerja yang bertujuan meningkatkan pemahaman pegawai terhadap pentingnya keamanan SPBE disebut…
Penilaian Kerentanan Keamanan SPBE
Edukasi Kesadaran Keamanan SPBE
Audit Keamanan SPBE
Peningkatan Keamanan SPBE
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 8 pts
Apa fungsi utama dari BALIPROV-CSIRT?
Mengatur kebijakan digital provinsi
Melatih pegawai SPBE
Menangani dan menganalisis insiden keamanan siber
Mengelola sistem database pemerintahan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 8 pts
Teknologi berikut digunakan dalam peningkatan keamanan SPBE, kecuali…
Firewall
Honeypot
Antivirus
Microsoft Word
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Kepgub Bali No. 584/03-E/HK/2024 digunakan sebagai pedoman untuk…
Pendidikan digital masyarakat
Audit dan standar teknis keamanan SPBE
Pembuatan aplikasi pemerintahan
Penetapan pajak teknologi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 8 pts
Makna dari slogan “IS INCOMPLETE WITHOUT U – SECURITY” adalah…
Keamanan hanya bisa dijaga oleh pemerintah
Semua pihak, termasuk individu, berperan dalam keamanan siber
Pengguna tidak berpengaruh terhadap sistem keamanan
Sistem akan aman tanpa partisipasi pengguna
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 8 pts
Dalam konteks Industry 4.0, apa yang menjadi salah satu penyebab meningkatnya ancaman keamanan siber?
Berkurangnya penggunaan teknologi digital
Banyaknya sistem yang saling terhubung secara online
Penurunan jumlah pengguna internet
Meningkatnya kesadaran keamanan data
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
12 questions
Network Technology (BSIT 4)
Quiz
•
University
10 questions
Materi Berpikir Komputasional
Quiz
•
9th Grade - University
15 questions
Recap Handout 3 & 4
Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
Tugas Informatika Kelas 7
Quiz
•
7th Grade - University
15 questions
Quiz #2
Quiz
•
University
15 questions
Table,Image formatting
Quiz
•
5th Grade - University
10 questions
Quiz Meet 2 Mini SC Programing
Quiz
•
University
10 questions
QUIZ-1 KELAS XI
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Information Technology (IT)
10 questions
Halloween Movies Trivia
Quiz
•
5th Grade - University
12 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade - University
5 questions
Using Context Clues
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
14 questions
Eat Healthy,Be Healty
Quiz
•
4th Grade - University
7 questions
History of Halloween: Pagan or Christian?
Interactive video
•
11th Grade - University
7 questions
Renewable and Nonrenewable Resources
Interactive video
•
4th Grade - University
