subnetting

subnetting

Assessment

Interactive Video

Computers

11th Grade

Practice Problem

Hard

Created by

mfikri Arrohman

FREE Resource

6 questions

Show all answers

1.

OPEN ENDED QUESTION

5 mins • 2 pts

elaskan dengan bahasa Anda sendiri tujuan utama mengapa seorang Administrator Jaringan harus melakukan teknik Subnetting pada jaringan skala besar. Sebutkan minimal dua manfaat spesifik yang didapatkan dari pembagian jaringan tersebut.

Evaluate responses using AI:

OFF

2.

OPEN ENDED QUESTION

10 mins • 2 pts

Dalam setiap subnet, selalu ada tiga jenis alamat yang memiliki peran khusus dan tidak dapat digunakan sebagai IP Host yang valid (kecuali Unnumbered Interface atau keperluan khusus lainnya). Jelaskan peran dari ketiga alamat berikut:

  • Network Address

  • Broadcast Address

  • Host Address (IP Valid)

Evaluate responses using AI:

OFF

3.

OPEN ENDED QUESTION

5 mins • 1 pt

Perbedaan CIDR dan VLSM (Analisis)

Jelaskan perbedaan mendasar antara CIDR (Classless Inter-Domain Routing) dan VLSM (Variable Length Subnet Mask) dalam konteks alokasi IP Address. Mengapa VLSM dianggap sebagai metode yang lebih efisien dibandingkan penggunaan Subnetting tradisional yang sama rata?

Evaluate responses using AI:

OFF

4.

OPEN ENDED QUESTION

10 mins • 2 pts

Sebuah perusahaan memiliki Network utama $192.168.10.0/24. Perusahaan tersebut ingin membagi jaringan menjadi dua subnet terpisah, di mana setiap subnet harus dapat menampung minimal 50 Host yang valid.

  • Tentukan prefix CIDR (/n) yang paling tepat untuk memenuhi kebutuhan minimal 50 Host tersebut.

  • Berapakah total IP Address valid yang didapatkan dari prefix yang Anda pilih?

Evaluate responses using AI:

OFF

5.

OPEN ENDED QUESTION

10 mins • 2 pts

Jaringan Peer-to-Peer yang Anda konfigurasikan sebelumnya adalah contoh jaringan yang sangat kecil. Bagaimana konsep Subnetting diterapkan atau menjadi penting jika jaringan P2P tersebut berkembang dan dihubungkan dengan 10 jaringan P2P lainnya yang berada di lokasi berbeda melalui sebuah router utama?

Evaluate responses using AI:

OFF

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • Ungraded

Apakah Anda menikmati pelajaran video tersebut?

Ya

Tidak