Kelangkaan dan Kebutuhan Manusia

Kelangkaan dan Kebutuhan Manusia

Assessment

Flashcard

Social Studies

12th Grade

Hard

Created by

HERU PURWANTO

Used 1+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

17 questions

Show all answers

1.

FLASHCARD QUESTION

Front

Apa yang dimaksud dengan kelangkaan?

Back

Kelangkaan adalah keadaan saat kebutuhan manusia yang sifatnya tak terbatas dihadapkan dengan alat pemuas kebutuhan yang sifatnya terbatas.

2.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sebutkan tiga jenis kebutuhan manusia berdasarkan tingkat kepentingannya!

Back

1. Kebutuhan primer: Makanan, minuman, pakaian, rumah, kesehatan, pendidikan. 2. Kebutuhan sekunder: Mesin cuci, kulkas, dsb setelah kebutuhan primer terpenuhi. 3. Kebutuhan tersier: Barang dan jasa berkualitas tinggi atau mewah.

3.

FLASHCARD QUESTION

Front

Apa yang dimaksud dengan kebutuhan primer?

Back

Kebutuhan primer adalah kebutuhan yang harus dipenuhi manusia agar bisa hidup layak, seperti makanan, minuman, pakaian, rumah, kesehatan, dan pendidikan.

4.

FLASHCARD QUESTION

Front

Apa perbedaan antara kebutuhan perorangan dan kebutuhan kolektif?

Back

Kebutuhan perorangan bersifat individu dan pribadi, sedangkan kebutuhan kolektif berasal dari masyarakat dan untuk memenuhi kebutuhan bersama.

5.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sebutkan dua jenis kebutuhan manusia berdasarkan sifatnya!

Back

1. Kebutuhan jasmani: Kebutuhan materi untuk kepuasan jasmani, seperti makan dan obat-obatan. 2. Kebutuhan rohani: Kebutuhan untuk jiwa, seperti rekreasi, agama, dan pendidikan.

6.

FLASHCARD QUESTION

Front

Apa yang dimaksud dengan kebutuhan sekarang?

Back

Kebutuhan sekarang adalah kebutuhan yang tidak dapat ditunda dan harus dipenuhi saat itu juga, seperti makanan saat lapar.

7.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sebutkan ciri-ciri kelangkaan!

Back

1. Sumber daya sulit diperoleh atau tidak cukup. 2. Keinginan manusia yang terus tumbuh. 3. Terbatasnya jumlah alat pemuas kebutuhan. 4. Melambungnya harga permintaan.

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?