Lima prinsip antropologis yang melandasi kemungkinan manusia akan dapat dididik, yaitu prinsip ....

Landasan Pendidikan

Quiz
•
Education
•
University
•
Hard
Rosiana Mufliva
Used 43+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Potensialitas, dinamika, individualitas, sosialitas, dan moralitas
Potensialitas, historitas, individualitas, idealitas, dan sosialitas
Potensialitas, historitas, idealitas, posibilitas, dan moralitas
Potensialitas, dinamika, historisitas, idealitas, dan posibilitas
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Konsep hakekat manusia mengimplikasikan bahwa pendidikan adalah ....
Individualisasi
Investasi
Civilisasi
Humanisasi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pendidikan adalah usaha sadar yang dilakukan oleh keluarga, masyarakat melalui kegiatan bimbingan, pengajaran dan atau pelatihan yang berlangsung di sekolah dan di luar sekolah. Ini tergolong pengertian pendidikan dalam lingkup ....
luas
sempit
luas terbatas
maha luas
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Persamaan karakteristik pendidikan dalam lingkup sempit dan luas terbatas adalah ....
pendidikan mementingkan kredensial
pendidikan berlangsung sepanjang hayat
pendidikan secara terprogram dan terjadwal berdasarkan kurikulum
pendidikan dilaksanakan di berbagai lingkungan pendidikan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Persamaan karakteristik pendidikan dalam lingkup sempit dan luas terbatas adalah ....
pendidikan mementingkan kredensial
pendidikan berlangsung sepanjang hayat
pendidikan secara terprogram dan terjadwal berdasarkan kurikulum
pendidikan dilaksanakan di berbagai lingkungan pendidikan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pendidikan adalah enkulturasi. Ini adalah definisi pendidikan berdasarkan tinjauan ....
Sosiologi pendidikan
Psikologi pendidikan
Ekonomi pendidikan
Antropologi pendidikan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pendidikan adalah mengarahkan peserta didik hidup sehat, bersih dan peduli akan lingkungannya . Pengertian pendidikan tersebut berdasarkan disiplin ilmu ....
Antropologi
Psikologi
Sosiologi
Biologi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
15 questions
Quizz Administrasi dan Supervisi Pendidikan

Quiz
•
University
10 questions
Kuis 1

Quiz
•
University
15 questions
Problem Based Learning

Quiz
•
University
10 questions
kuis landasan kependidikan v4

Quiz
•
University
14 questions
Quiz MPP Pert. 7 (RnD)

Quiz
•
University
15 questions
Pengembangan Kurikulum Ekonomi

Quiz
•
University
10 questions
sosiologi X BAB 1

Quiz
•
University
15 questions
Memajukan Pendidikan Bangsa

Quiz
•
4th Grade - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade