ULANGAN HARIAN KELAS 9 BAB 2 MENUNTUT ILMU
Quiz
•
Education
•
10th - 12th Grade
•
Easy
obiyura 12
Used 151+ times
FREE Resource
Enhance your content
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Ayat Al Quran yang menjelaskan tentang Allah akan mengangkat derajat orang yang beriman dan berilmu pengetahuan adalah ….
A. Q.S. Al Baqoroh (2) : 11
B. Q.S. Al Maidah (5) : 11
C. Q.S. Al Isra’ (17) : 11
D. Q.S.Al Mujadilah (58):11
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Di bawah ini yang termasuk isi kandungan surat Al Mujadilah (58): 11, adalah
A. perintah untuk bertaqwa
B. perintah untuk menuntut ilmu
C. perintah untuk berpuasa
D. perintah untuk bersilaturrohiim
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Hukum menuntut ilmu adalah ….
A. wajib
B. makruh
C. sunah
D. mubah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Di bawah ini adalah etika dalam mencari ilmu, kecuali ….
A. mencintai ilmu yang sedang dipelajari
B. memotong pembicaraan saat guru menjelaskan
C. menghormati orang yang memberikan ilmu (guru)
D. mendengarkan penjelasan guru dengan serius
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Salah satu syarat menuntut ilmu menurut Imam Syafi’i, adalah ….
A. waktu yang sebentar
B. malas
C. tidak membutuhkan biaya
D. sungguh-sungguh
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Orang-orang yang harus dimuliakan menurut firman Allah surat Al Mujadilah (58) : 11, adalah ….
A. orang yang beriman dan beramal sholeh
B. orang yang beriman dan berilmu
C. orang yang bertakwa
D. orang yang berpuasa
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Nama tokoh yang awalnya berputus asa dalam menuntut ilmu kemudian akhirnya penuh semangat setelah melihat batu besar dan keras kemudian berlubang hanya karena tetesan air, adalah …
A. Ibnu Hajar
B. Ibnu Batutah
C. Ibnu Sina
D. Ibnu Farabi
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Soal PTS Tema 7 Kls 5
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Adjectives for opinion.
Quiz
•
7th - 11th Grade
10 questions
KOMPUTER AKUNTANSI XI PART 1
Quiz
•
12th Grade
16 questions
bab 4.1
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
HUMAS (PENYUSUNAN PROFIL ORGANISASI)
Quiz
•
11th - 12th Grade
10 questions
Teks Proposal
Quiz
•
11th Grade
20 questions
SOAL PAT BHS. INDONESIA KELAS X PKBM SEMESTER GENAP
Quiz
•
10th Grade
20 questions
REGÊNCIA/CRASE/COL.PRONOMINAL
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade