PENILAIAN HARIAN BAB 6 KELAS 9
Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Hard
Leni Agus
Used 53+ times
FREE Resource
Student preview

15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
bagian tubuh yang mendapat prioritas dalam melakukan pemanasan sebelum melakukan guling depan dan guling belakang adalah ....
otot-otot leher
otot-otot kaki
otot- otot perut
otot- otot lengan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
urutan anggota badan yang mengenai matras dalam melakukan gerakan guling belakang adalah ....
tangan, tengkuk, pinggang dan kaki
pinggang, punggung, tengkuk dan kaki
punggung, tangan dan kaki
punggung, pinggang tangan dan kaki
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
berikut di bawah ini yang bukan gerakan senam lantai adalah ....
guling lenting, meroda, guling belakang
guling depan, meroda, guling lenting
guling depan, guling belakang, meroda
loncat tiga, guling depan, guling belakang, meroda
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
sikap kedua kaki saat melakukan gerakan hand stand ketika kedua telapak tangan menyentuh lantai/ matras adalah ....
lurus dan rapat
lurus dan terbuka
ditekuk dan rapat
ditekuk dan terbuka
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
gerakan melenting yang benar saat melakukan guling lenting adalah ....
pinggul lurus
badan melenting ke belakang
badan melenting ke samping
kedua kaki melenting kesamping
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
berikut merupakan gerakan awal saat akan melakukan gerakan guling belakang adalah ....
berdiri menghadap arah gerakan, kedua lengna lurus ke depan
berdiri menyamping arah gerakan, kedua tangan lurus serong atas
berdiri menghadap matras, jongkok, kedua telapak tangna berada di atas matras, kepala di tundukan
berdiri membelakangi matras, jongkok, kedua telapak tangan di atas pundak menghadap atas kepala di tundukan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
sikap akhir gerakan guling lenting adalah ....
berdiri tegak kedua tangan di pinggang
jongkok kedua tangan ke depan
berdiri tegak kedua tangan ke depan
jongkok kedua tangan di samping telinga
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NFL Football logos
Quiz
•
KG - Professional Dev...
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
CCG 2.2.3 Area
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade
13 questions
BizInnovator Startup - Experience and Overview
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
AP Biology: Unit 1 Review (CED)
Quiz
•
9th - 12th Grade