Identifikasi Bakteri E.Coli

Identifikasi Bakteri E.Coli

Assessment

Quiz

Science

University

Hard

Created by

Riska Wulandari

Used 19+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Seorang wisatawan menderita diare setelah mengunjungi tempat dengan sanitasi yang kurang baik. Dokter menganjurkan wisatawan tersebut melakukan pemeriksaan ke laboratorium mikrobiologi dengan metode kultur/biakan. Setelah ditanam pada media EMB agar kemudian diinkubasi pada suhu 37 0C selama 24 jam didapatkan koloni dengan ciri – ciri bagian tengah koloni terdapat kilap logam dan bintik biru kehijauan. Setelah dilakukan uji IMVIC didapatkan hasil sebagai berikut : Uji Indol (+), Uji metil merah (+), Uji voger proskauer (-), dan Uji sitrat (-).

Pertanyaan soal:

Tipe bakteri apakah yang menginfeksi pasien di atas?

Typical E.Coli

Atypical E.Coli

Atypical Intermediate

Typical intermediate

Atypical E. aerogenes

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

seorang analis di laboratorium mikrobiologi ingin menguji sampel air sumur di dekat laboratoriumnya dengan menggunakan metode IMVIC. Hal yang pertama dilakukan adalah melakukan uji indol. Pereaksi dalam uji indol terdiri dari apa saja yang dibutuhkan oleh si analis?

asam klorida, alkohol

asam piruvat, alkohol

asam klorida, alkohol dan p-dimethyl aminobenzaldehyde

asam piruvat, alkohol dan p-dimethyl aminobenzaldehyde

KOH dan alpha-naptol

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Uji IMVIC merupakan sebuah uji biokimia yang berguna untuk mengidentikasi bakteri.....

enterobactericeae

E.Coli

pseudimonadaceae

Acinetobacter, spp

K.pneumoniae

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Uji Voger Proskauer berguna untuk mengindentifikasi mikroorganisme/bakteri yang dapat....

membedakan antara organisme yang mampu mengubah glukosa menjadi piruvat

memfermentasi dengan hasil akhir 2,3 butanadiol

memproduksi indol

mendeteksi kemampuan bakteri dalam menggunakan sitrat

mendeteksi bakteri yang mengandung anorganik garam nitrat

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Pada uji indol, uji dikatakan positif apabila ditandai dengan terbentuknya cincin berwarna merah di permukaan. Senyawa yang menjadi penanda indol positif adalah...

Indol

Asam piruvat

p-dimetil-benzaldehid

Lapisan Alkohol

triptofan

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Dalam perhitungan bakteri coliform, pengamatan tabung yang dikatakan positif apabila...

timbulnya kekeruhan pada media biakan

terdapat bakteri coliform

timbul kekeruhan dan terbentuknya gas dalam tabung durham

terdapat perubahan warna pada media

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

dalam melakukan uji presumtif, dikatakan positif mengandung bakteri coliform apabila...

terbentuknya gas

terbentukanya gas dan asam

terbentuknya asam

terjadi perubahan warna media menjadi kuning

terjadi perubahan warna media menjadi merah

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?