Jika melihat dari fisik terutama pada bulunya, kelinci bisa dibedakan menjadi dua jenis yakni kelinci yang berbulu panjang … kelinci yang berbulu pendek. Makanan kelinci tersebut identik memakan sayuran wortel. …, setelah dilakukan observasi, faktanya kelinci juga dapat di beri makan sayur-sayuran hijau, biji-bijian, umbi-umbian, serta ampas tahu. ..., diteliti juga, daging kelinci bisa digunakan sebagai obat yang bisa menyembuhkan penyakit asma.
Tiga konjungsi yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ….