Kuis prakarya kelas 7 pengolahan sayuran
Quiz
•
Other
•
7th - 9th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Irma Nurlistianti
Used 36+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Bagian vegetatif dari tumbuhan yang dapat dimakan baik secara segar maupun pengolahan dengan cara dimasak disebut ...
tanaman
sayur
sayuran
buah-buahan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Klasifikasi sayuran berdasarkan bagian tanaman daun yang dimakan, contohnya adalah ...
bayam dan kangkung
bayam dan wortel
wortel dan kangkung
kangkung dan kentang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berdasarkan perkembangbiakannya, organ tumbuhan dapat dibedakan menjadi dua bagian yaitu bagian vegetatif (daun, batang, akar) dan bagian generatif (buah, bunga, biji). Bayam, kangkung, sawi, kubis, daun kemangi, daun melinjo, daun singkong, pokcay, pohpohan dan lettuce/selada, termasuk klasifikasi sayuran ....
batang
akar
buah
daun
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sayuran daun merupakan jenis sayuran yang dapat dikonsumsi pada bagian daunnya. Sayuran daun dengan kualitas bagus adalah jika bagian daunnya ....
tidak utuh, tidak berlubang dan tidak busuk, serta
batang dan daun berwarna segar
utuh, tidak berlubang dan tidak busuk, serta
batang dan daun berwarna segar
utuh, berlubang dan tidak busuk, serta
batang dan daun berwarna segar
utuh, tidak berlubang dan busuk, serta
batang dan daun berwarna segar
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sayuran batang yang dimanfaatkan adalah bagian batang dari tumbuhan yang terdiri dari buku dan ruas. Buku merupakan tempat menempelnya daun. Memilih sayuran batang yang baik biasanya batang yang masih muda, berwarna cerah, muda dan bersih, serta tidak busuk. Contoh sayuran batang yaitu ....
asparagus, rebung, seledri
bayam, kangkung, seledri
kembang kol, bayam, kangkung
wortel, tomat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Gambar sayuran di atas adalah ...
rebung dan kangkung
rebung dan bayam
bayam dan asparagus
rebung dan asparagus
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sayuran akar berupa umbi-umbian, karena umbi merupakan akar menggembung. Sayuran akar banyak mengandung karbohidrat dan berbagai nutrisi sehat lainnya. Sayuran akar yang baik adalah yang sudah berumur cukup, ukurannya besar, tidak tumbuh tunas, dan tidak ada bagian yang membusuk. Contoh sayuran akar yaitu ...
bayam, wortel, lobak, bit, talas, ubi kayu, ubi jalar
kentang, wortel, lobak, bit, talas, ubi kayu, ubi jalar
kangkung, wortel, lobak, bit, talas, ubi kayu, ubi jalar
kentang, bayam, lobak, bit, talas, ubi kayu, ubi jalar
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
QUIZ BAHASA ARAB KELAS D 😎🤩
Quiz
•
8th Grade
10 questions
PRE TEST
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
teks laporan percobaan
Quiz
•
9th Grade
20 questions
PH - KONGRUENSI DAN KESEBANGUNAN
Quiz
•
9th Grade
10 questions
POST TEST RUKI
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Quiz Hukum Perkara Perdata
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Evaluasi PPKn Bab 1 Kelas 7
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Leadership Quiz 1
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Solving Equations with Variables on Both Sides Review
Quiz
•
8th Grade
12 questions
Hallway & Bathroom Expectations
Lesson
•
6th - 8th Grade
20 questions
Solving Systems of Equations by Graphing
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Christmas Song Emojis
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Understanding Meiosis
Interactive video
•
6th - 10th Grade
15 questions
Christmas Movie Trivia
Quiz
•
7th Grade
