Cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungannya yang serba seragam dan bernilai strategis dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa serta kesatuan wilayah dalam penyelenggaraan kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara untuk mencapai tujuan nasional disebut ….
PPKn Kelas 10

Quiz
•
Other
•
10th Grade
•
Hard
Mufidatul Hasanah
Used 464+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Geopolitik
Geostrategi
Wawasan Nusantara
Wawasan kebangsaan
Ketahanan nasional
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Hakikat Wawasan Nusantara adalah ….
Kesatuan dan keutuhan TNI dan POLRI
Kesatuan rakyat dan pemerintah
Kesatuan aspek politik dan sosial budaya
Keutuhan Nusantara yang meliputi wilayah darat, laut dan udara
Keutuhan Nusantara yang menyeluruh dalam lingkup Nusantara demi kepentingan nasional
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Wawasan Nusantara berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan dan ramburambu dalam ….
Menentukan arah dan tujuan negara dalam berhubungan dengan negara lain
Menentukan segala kebijakan yang berhubungan dengan penentuan politik luar negeri
Menentukan kebijakan yang berkaitan dengan bidang politik dan sosial budaya
Menentukan segala kebijakan, keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelenggaraan negara di pusat dan daerah
Menentukan segala kebijakan yang berkaitan dengan hubungan antara pemerintah pusat dan daerah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Ketentuan atau kaidah yang harus dipatuh, ditaati, dipelihara dan diciptakan demi tetap taat atau setianya komponen pembentuk bangsa Indonesia terhadap kesepakatan bersama adalah ….
Pengertian Wawasan Nusantara
Hakikat Wawasan Nusantara
Asas Wawasan Nusantara
Fungsi Wawasan Nusantara
Pentingnya Wawasan Nusantara
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Fungsi Wawasan Nusantara adalah ….
Pedoman, motivasi, dorongan serta rambu-rambu dalam menentukan segala kebijakan, keputusan, tindakan dan perbuatan bagi penyelenggara negara di tingkat pusat dan daerah bagi seluruh rayat Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara
Mewujudkan nasionalisme yang tinggi di segala aspek kehidupan rakyat Indonesia yang lebih mengutamakan kepentingan nasonal daripada kepentingan individu, kelompok, golongan, suku bangsa dan daerah
Mewujudkan bangsa Indonesia yang maju dan sejahtera berdasarkan Pancasila dan UUD Negara RI tahun 1945
Pedoman dalam mewujudkan tujuan nasional sebagaimana terdapat dalam pembukaan UUD Negara RI tahun 1945
Pedoman untuk mengadakan hubungan antarbangsa berlandaskan persamaan kedudukan sebagai bangsa yang merdeka dan berdaulat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Implementasi Wawasan Nusantara dalam kehidupan politik akan menciptakan ….
Iklim penyelenggaraan negara yang sehat dan dinamis
Tatanan ekonomi yang benar-benar menjamin pemenuhan dan peningkatan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat secara adil dan merata
Sikap batiniah dan lahiriah yang mengakui, menerima dan menghormati segala bentuk perbedaan dan kebhinnekaan sebagai kenyataan hidup atas karunia Sang Pencipta
Kesadaran cinta tanah air dan bangsa yang lebih lanjut akan membentuk sikap bela negara pada setiap warga negara Indonesia
Menciptakan kehidupan masyarakat dan bangsa yang rukun dengan membedabedakan suku, agama, atau kepercayaan dan golongan berdasarkan status sosial
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Asas Wawasan Nusantara yang menyatakan bahwa adanya kesesuaian pembagian hasil dengan adil jerih payah dan kegiatan baik perorangan, golongan, kelompok maupun daerah adalah ….
Keadilan
Kejujuran
Solidaritas
Kerja sama
Kesetiaan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
Pendidikan Pancasila

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Soal Geo-Politik Dan Geo-Ekonomi

Quiz
•
7th Grade - Professio...
11 questions
Belia

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Memperkukuh persatuan dan kesatuan

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Pre-Test & Post-Test Supervisi

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
wawasan nusantara

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
PTS KELAS XI KEPERAWATAN

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Ulangan PPKN Kelas 10 Bagian 2

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Other
25 questions
Spanish preterite verbs (irregular/changed)

Quiz
•
9th - 10th Grade
10 questions
Juneteenth: History and Significance

Interactive video
•
7th - 12th Grade
8 questions
"Keeping the City of Venice Afloat" - STAAR Bootcamp, Day 1

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Distance, Midpoint, and Slope

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Figurative Language Review

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Understanding Linear Equations and Slopes

Quiz
•
9th - 12th Grade