UJIAN SEMESTER 2 KLS XI IIS
Quiz
•
Social Studies
•
11th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Hilda Novia Rahmi
Used 9+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Agar tidak terjadi konflik dalam suatu negara, dibutuhkan adanya integrasi. Integrasi adalah ...
Masuknya budaya asing dan bersatu padu dengan kebudayaan lokal
Pembauran sesuatu yang tertentu hingga terjadi konflik
Pembauran sesuatu yang berbeda hingga menjadi kesatuan yang utuh dan bulat
Kondisi masyarakat yang menjunjung toleransi dan kesetaraan
Adanya harmonisasi dalam masyarakat guna terciptanya masyarakat teratur
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang tidak termasuk faktor yang mempengaruhi suatu integrasi dapat berlangsung cepat atau lambat adalah ...
Homogenitas kelompok
Besar kecilnya kelompok
Mobilitas geografis
Efektivitas komunikasi
Perbedaan budaya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Seseorang atau kelompok yang baru datang tentu harus menyesuaikan diri dengan identitas masyarakat yang dituju. Pernyataan tersebut sesuai dengan faktor yang menunjang terjadinya proses integrasi, yaitu...
Homogenitas kelompok
Efektivitas komunikasi
Mobilitas geografis
Perbedaan budaya dan toleransi
Besar atau kecilnya kelompok
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bangsa Indonesia dipersatukan oleh prinsip Bhinneka Tunggal Ika. Oleh karena itu, bentuk integrasi yang tercipta adalah ...
Fungsional
Koersif
Normatif
Bangsa
Nasional
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu kondisi ketika masyarakatnya dihadapkan pada kebudayaan baru dan adanya pembauran dalam waktu yang relatif lama, tetapi tidak meninggalkan kebudayaan lama termasuk proses integrasi melalui ...
Asimilasi
Akulturasi
Imitasi
Identifikasi
Sugesti
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.
1) Tidak ada hambatan geografis
2) Kebudayaan itu bersifat kebendaan
3) Adanya kesiapan pengetahuan dan keterampilan tertentu
4) Adanya pemaksaan budaya dari pihak asing
5) Pemahaman multikulturalisme yang rendah
Berdasarkan pernyataan tersebut, agar kebudayaan asing dapat diterima lebih mudah terdapat pada nomor ...
1,2 dan 3
1,3 dan 4
1,4 dan 5
2,3 dan 4
3,4 dan 5
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perkawinan campuran yang berlatar belakang perbedaan kebudayaan disebut ...
Akulturasi
Amalgamasi
Interaksi
Asimilasi
Diferensiasi
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
50 questions
latihan soal interaksi sosial
Quiz
•
10th - 12th Grade
45 questions
Ujian Tengah Semester IPS Kelas 8
Quiz
•
8th Grade - University
50 questions
Sosiologi Kelas XII
Quiz
•
11th Grade
46 questions
Keanekaragaman Budaya Indonesia
Quiz
•
11th Grade
50 questions
SAS PKN KELAS X 2025
Quiz
•
10th Grade - University
50 questions
PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA
Quiz
•
11th Grade
50 questions
Demokrasi Berdasarkan UUD 1945 (Kelas XI)
Quiz
•
11th Grade
50 questions
Quiz Pembangunan Indonesia
Quiz
•
9th Grade - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Social Studies
17 questions
Islam and China Test Review
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Unit 6 Judicial Branch
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Mastery Quiz: SSUSH 20/21
Quiz
•
11th Grade
35 questions
Russia Quiz
Quiz
•
9th - 12th Grade
42 questions
Unit 3 Key Terms
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Executive Branch Vocabulary
Quiz
•
11th Grade
16 questions
1.6 Sensation Quiz
Quiz
•
11th Grade
14 questions
It's Texas Time Part 1
Lesson
•
9th - 12th Grade
