Teks yang berisi langkah-langkah yang sistematis yang sesuai dengan aturan untuk mencapai suatu tujuan disebut dengan teks ...
Teks Prosedur - Bahasa Indonesia XI

Quiz
•
World Languages
•
11th Grade
•
Medium
Amelia Monica
Used 226+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Anekdot
Negosiasi
Prosedur Kompleks
Eksposisi
Laporan Hasil Observasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Struktur dari teks prosedur kompleks adalah ...
tujuan umum - langkah-langkah - penegasan ulang
abstraksi - orientasi - krisis - reaksi - koda
tesis - argumentasi - penegasan ulang pendapat
pembukaan - isi - penutup
klasifikasi - aspek yang dilaporkan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kalimat yang mengandung perintah disebut kalimat ...
Interaktif
Imperatif
Interogatif
Deklaratif
Jamak
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kalimat yang berfungsi untuk memberikan informasi atau berita tentang sesuatu disebut kalimat ...
Interaktif
Imperatif
Interogatif
Deklaratif
Jamak
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut adalah ciri-ciri teks prosedur kompleks, kecuali ...
Terdapat konjungsi temporal
Terdapat verba tingkah laku
Terdapat partisipan manusia secara umum
Terdapat sindiran
Terdapat verba material
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Cermati petunjuk kerja berikut!
1) Aktifkan blender hingga buah lumat dan homogen.
2) Masukkan buah dan bahan pelengkapnya ke dalam blender.
3) Siapkan bahan-bahan untuk membuat jus buah.
4) Hidangkan dengan dilengkapi garnis.
5) Tuangkan ke dalam gelas jus.
Urutan petunjuk kerja yang tepat adalah ….
1-2-3-4-5
5-4-3-2-1
3-2-1-5-4
3-2-1-4-5
2-4-1-3-5
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Batang pisang dikerap cukup dalam, kemudian batang pisang dirobohkan pelan-pelan. Caranya, salah satu pelepah daunnya ditarik sampai hampir roboh. Tandanya pisang jangan sampai membentur tanah agar tidak rusak. Sebelum tandan dekat ke tanah, ujung tandan dipegang dengan tangan atau disangga dengan alat yang telah disediakan.
Kutipan tersebut merupakan bagian dari ….
cara memanen buah pisang
cara memanfaatkan buah pisang
tanda-tanda buah pisang siap panen
buah pisang sebagai bahan keripik pisang
manfaat buah pisang selain sebagai buah meja
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
20 questions
TEKS EKSPLANASI

Quiz
•
10th Grade - University
15 questions
Nilai-nilai dalam Teks Cerita Sejarah

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Teks Prosedur

Quiz
•
11th Grade
20 questions
PH III TEKS PROSEDUR KLS 7

Quiz
•
7th Grade - University
20 questions
Bank soal Teks prosedur kompleks

Quiz
•
11th Grade
23 questions
Teks Prosedur Kompleks

Quiz
•
11th Grade
15 questions
QUIZ TEKS PROSEDUR

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for World Languages
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Right Triangles: Pythagorean Theorem and Trig

Quiz
•
11th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade