LATIHAN SOAL STRUKTUR TUMBUHAN
Quiz
•
Biology
•
11th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
kurnia ningsih
Used 51+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar berikut!
bagian organ yang ditunjuk oleh X dan Y adalah...dan berfungsi untuk....
X adalah xilem untuk mengangkut air dan zat hara; Y adalah floem untuk mengangkut hasil fotosintesis
X adalah xilem untuk mengangkut hasil fotosintesis; Y adalah floem untuk mengangkut air dan zat hara
X adalah pembuluh kayu untuk mengangkut air dan zat hara; Y adalah pembuluh tapis untuk mengangkut hasil fotosintesis
X adalah pembuluh tapis untuk mengangkut hasil fotosintesis ; Y adalah pembuluh kayu untuk mengangkut mengangkut air dan zat hara
X adalah pembuluh kayu untuk mengangkut hasil fotosintesis ; Y adalah pembuluh tapis untuk mengangkut mengangkut air dan zat hara
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini adalah bagian-bagian akar
(1) xilem
(2) floem
(3) empulur
(4) korteks
Di dalam silinder pusat/stele terdapat....
(1), (2), dan (3)
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(2) dan (4)
(4) saja
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
perhatikan gambar di bawah ini!
yang ditunjuk oleh E dan A adalah....
Zona meristematik dan zona pendewasaan
Tudung akar dan rambut akar
zona meristematik dan rambut akar
tubung akar dan zona pendewasaan
Zona meristematik dan zona pemanjangan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketika seorang siswa melakukan stek pada tumbuhan, dalam waktu beberapa munculah akar. Sebenarnya akar yang muncul dari setek, berasal dari perkembangan . . . .
kambium
epidermis
perisikel
empulur
meristem apikal
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar bagian tumbuhan berikut.
Pernyataan yang tepat dari bagian tumbuhan tersebut adalah....
batang karena memiliki ruas
batang karena bercabang-cabang
akar karena memiliki ruas
akar karena berada di dalam tanah
akar karena memiliki sisik daun
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Struktur akar terdiri dari :
(1) epidermis
(2) endodermis
(3) stele
(4) korteks
Susunan jaringan akar dari dalam ke luar secara berturut-turut adalah....
(1) - (2) - (3) - (4)
(2) - (3) - (1) - (4)
(1) - (4) - (2) - (3)
(3) - (2) - (4) - (1)
(1) - (4) - ( 3) - (2)
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar di atas!Jaringan yang ditunjukkan oleh huruf X merupakan salah satu jaringan penyusun daun, jaringan X disebut jaringan... dan berfungsi untuk....
palisade, berperan dalam pengangkutan air
palisade, berperan dalam fotosintesis
spons, berperan dalam pengangkutan air
spons, berperan dalam fotosintesis
spons, berperan dalam penyimpanan hasil fotosintesis
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
UAS GASAL BIOLOGI X
Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
SOAL BIOLOGI KELAS X
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Sistem Ekskresi
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
NUTRISI
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
Sistem organisasi kehidupan makhluk hidup
Quiz
•
1st Grade - Professio...
15 questions
Quiz Neuron
Quiz
•
11th Grade
15 questions
Kuis Transpor Aktif
Quiz
•
9th - 12th Grade
21 questions
SAINS SD
Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Biology
20 questions
Stages of Meiosis
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
AP Biology: Unit 2 Review (CED)
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
AP Biology: Unit 3 Review (CED)
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
AP Biology: Unit 1 Review (CED)
Quiz
•
9th - 12th Grade
30 questions
VCS Biology_ Unit 5_DNA Structure/Function & Replication
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
AP Bio Insta-Review Topic 4.1*: Cell Communication
Quiz
•
9th - 12th Grade
102 questions
Fall Final
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Transport Across the Membrane
Quiz
•
9th - 12th Grade
