
Jaringan Tumbuhan
Authored by rika wijayanti
Biology, Science
8th Grade
10 Questions
Used 67+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kumpulan sel-sel yang memiliki ciri dan fungsi yang sama disebut
organ
sistem organ
jaringan
ekosistem
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
pada gambar terdapat bagian xylem dan floem. xylem dan floem termasuk jaringan dewasa bagian
jaringan pelindung
jaringan dasar
jaringan penguat
jaringan pengangkut
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang termasuk jaringan yang berfungsi sebagi penyokong atau penguat adalah
Skerenkim dan kolenkim
Epidermis dan jaringan gabus
Xilem dan floem
Parenkim dan klorenkim
Sklerenkim dan klorenkim
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Aktivitas meristem primer akan mengakibatkan…..
bertambahnya panjangnya akar dan batang
membesarnya akar dan batang
terbentuknya pembuluh kayu
terbentuknya pembuluh kulit kayu
terbentuknya xylem dan floem
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
tumbuhan dapat tumbuh menjadi lebih tinggi dan lebih besar. Hal ini disebabkan oleh adanya aktivitas jaringan ... .
meristem
epidermis
xilem
floem
parenkim
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Untuk mempertahankan kehidupannya tumbuhan harus memindahkan zat dari akar sampai ke daun dan dari daun sampai ke seluruh bagian tumbuhan. Untuk mengangkut air dari akar sampai ke daun memerlukan jaringan ... .
kolenkim
epidermis
xilem
floem
parenkim
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tumbuhan yang masih muda walaupun belum berkayu tetapi dapat tumbuh tegak. Jaringan yang memberikan kekuatan pada tumbuhan yang masih muda adalah ....
parenkim
sklerenkim
kolenkim
epidermis
xilem dan floem
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
KEPENTINGAN PENJAGAAN HAIWAN TERNAKAN
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
IPA kelas 3 SD
Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
KUIS BAB 6 7
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Penjernihan Air Dari Bahan Buatan (Prakarya 8)
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Pencemaran Lingkungan 1
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
Sistem Pernapasan pada Manusia
Quiz
•
8th Grade
10 questions
1.4 Kepentingan Gerak Balas terhadap Ransangan dalam Haiwan
Quiz
•
8th - 10th Grade
10 questions
Air dan Larutan
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade