SOAL PERENCANAN BISNIS KELAS X BDP1
Quiz
•
Social Studies
•
Professional Development
•
Practice Problem
•
Medium
Aminah Darmastuti
Used 16+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Segala sesuatu yang mempengaruhi sebuah aktivitas bisnis dalam suatu lembaga organisasi atau perusahaan adalah...
Bisnis
Lingkungan
Lingkungan bisnis
Lingkungan kerja
Lingkungan organisasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lingkungan bisnis dibagi 2 yaitu lingkungan mikro dan makro, berikut ini yang merupakan unsur dari lingkungan makro adalah...
perusahaan
demografi
pelanggan
pemasok
pesaing
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perusahaan atau individu yang yang menyediakan sumberdaya yang dibutuhkan perusahaan untuk memproduksi barang atau jasa tertentu, disebut...
pelanggan
perantara
Pemasok
penjual
pembeli
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lingkungan makro salah satunya adalah demografi, berikut unsur yang tidak termasuk dalam lingkungan demografis adalah....
pertumbuhan penduduk
perbandingan tingkat usia
pasar etnik
menipisnya sumber daya alam
tingkat lulusan akademik
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lingkungan pemasaran yang terdiri atas para pelaku dalam lingkungan perusahann, meliputi...
perusahaan
kependudukan
teknologi
lingkungan politik
lingkungan alam
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pasar sasaran suatu perusahaan yang menjadi konsumen atas barang atau jasa yang ditawarkan perusahaan, disebut...
lingkungan
lingkungan pemasaran
perantara
pelanggan
pemasok
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
peluang usaha adalah kesempatan yang dimiliki seseorang untuk mencapai tujuan (keuntungan, uang, kekayaan) dengan cara melakukan usaha yang memanfaatkan berbagai sumber daya yang dimiliki. Contoh peluang usaha yang ada di daerah sekitar sekolah atau kampus adalah.....
Toko alat pancing, rental mobil, warung makan
Laundry, toko bunga, percetakan
toko alat tulis, warung makan, foto copy
dealer motor, toko pakaian, cafe
toko alat listrik, toko sepatu, toko alat bangunan.
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Kegiatan Softskill Taruna - STIP
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Quiz Orientasi PPPK sesi Pengenalan Jabatan
Quiz
•
Professional Development
12 questions
Pengenalan kepada "Social Impact Assessment"
Quiz
•
Professional Development
10 questions
PEMILU
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Pengetahuan Am Malaysia
Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Tebak Artis Lawas Indonesia
Quiz
•
10th Grade - Professi...
10 questions
Post-Test Insentif Pajak November
Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Serba Serbi Pembukuan Bendahara Pengeluaran
Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Social Studies
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
25 questions
Christmas Movies
Quiz
•
Professional Development
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Fun Holiday Trivia
Quiz
•
Professional Development
25 questions
Name That Tune - Christmas
Quiz
•
Professional Development
29 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
Professional Development
9 questions
Holiday Movie Trivia
Lesson
•
Professional Development
34 questions
Winter Trivia
Quiz
•
Professional Development
