TERMOKIMIA AZEK
Quiz
•
Chemistry
•
11th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Sefty Laila
Used 6+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Suatu reaksi kimia selalu melibatkan transfer energi. Besarnya energi yang menyertai reaksi dapat dipelajari dalam …
termodinamika
termokimia
Termosetting
stoikiometri
hitungan kimia
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sebongkah es memiliki suhu 0°C menyerap kalor dari lingkungan, maka …
suhu es berubah secara bertahap
suhu es tidak berubah sampai seluruh es mencair
suhu es turun, kemudian naik secara bertahap
suhu es turun secara bertahap
suhu es tetap sampai seluruh es mencair, lalu suhu turun
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Jika satu sendok serbuk seng dimasukan ke dalam gelas kimia yang berisi larutan HCl, terjadi gelembung gas dan dasar tabung terasa panas. Reaksi ini termasuk reaksi …
eksoterm, energi tidak berpindah
eksoterm, energi berpindah dari lingkungan ke sistem
endoterm, energi berpindah dari lingkungan ke sistem
eksoterm, energi berpindah dari sistem ke lingkungan
endoterm, energi berpindah dari sisrem ke lingkungan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Gambar tersebut merupakan contoh dari sistem …
terbuka
tertutup
terisolasi
transparan
terbuka dan tertutup
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Peristiwa yang bersifat eksoterm yaitu …
1 dan 2
2 dan 3
3 dan 4
1 dan 3
1 dan 4
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Reaksi fotosistesis mempunyai diagram energi sebagai berikut.
Kesimpulan yang dapat diperoleh adalah …
reaksi melepas kalor
reaksi endoterm
∆H total bernilai nol
∆H produk < ∆H reaktan
∆H >0, reaksi eksoterm
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Jika amonium nitrat (NH₄NO₃) padat dilarutkan dengan air pada tabung reaksi akan terasa dingin. Pernyataan yang tepat untuk menggambarkan observasi tersebut adalah …
Sejumlah kalor dibebaskan oleh sistem dan terasa dingin
Reaksi bersifat eksoterm
Titik didih air naik sehingga lebih banyak memerlukan panas bila dibiarkan pada suhu kamar, maka terasa dingin
NH₄NO₃(s) → NH₄NO₃(aq) + H₂O(l) ∆H = +a kJ
NH₄NO₃(s) → NH₄NO₃(aq) ∆H = +a kJ
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
16 questions
Concentration and Solution
Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
Remedial KD 3.5 Iodo-Iodimetri
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Termokimia
Quiz
•
11th Grade
20 questions
原子番号1~20
Quiz
•
7th - 12th Grade
21 questions
Matter in Our Surroundings
Quiz
•
9th - 11th Grade
20 questions
PH 3.3 Dampak Pembakaran Hidrokarbon
Quiz
•
11th Grade
20 questions
struktur atom
Quiz
•
10th - 11th Grade
20 questions
Termokimia
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Chemistry
20 questions
Naming Ionic Compounds
Quiz
•
10th - 12th Grade
14 questions
PERIODIC TRENDS
Quiz
•
11th Grade
27 questions
Unit 4/5 Covalent Bonding/Nomenclature
Quiz
•
10th - 12th Grade
21 questions
Naming Covalent and Ionic Compounds
Lesson
•
9th - 12th Grade
18 questions
Naming and Formula Writing Ionic
Quiz
•
10th - 11th Grade
20 questions
Atomic Structure
Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
Types of Chemical Reactions
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
electron configurations and orbital notation
Quiz
•
9th - 12th Grade
