Perhatikan dua kalimat berikut!
a. Kakak belajar hingga larut malam.
b. Kakak sedang demam.
Penggabungan dua kalimat tersebut agar membentuk sebuah kalimat majemuk bertingkat yang tepat adalah ...
kalimat Majemuk
Quiz
•
World Languages
•
3rd Grade
•
Hard
Adha Effendi
Used 293+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan dua kalimat berikut!
a. Kakak belajar hingga larut malam.
b. Kakak sedang demam.
Penggabungan dua kalimat tersebut agar membentuk sebuah kalimat majemuk bertingkat yang tepat adalah ...
Kakak belajar hingga larut malam sehingga kakak sedang demam
Kakak belajar hingga larut malam meskipun sedang demam.
Kakak belajar hingga larut malam kalau sedang demam.
Kakak sedang demam dan kakak belajar hingga larut malam.
Kakak sedang demam ketika kakak belajar hingga larut malam.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kalimat berikut yang merupakan kalimat majemuk setara adalah...
Ketika Sersan Kasim telah setengah tahun menikah istrinya yang belia mengandung.
Robiah dalam keadaan mengandung, tetapi ia tetap ikut mengungsi.
Beberapa bulan setelah ia tiba di Yogyakarta, Acep dilahirkan.
Ibu muda itu meninggal pada saat suaminya memeluknya.
ketika ia hendak pergi, keluarganya menangis histeris
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Zuhdan membeli buku setelah pulang sekolah.
Pernyataan di atas merupakan kalimat……
Kalimat majemuk setara
Kalimat majemuk bertingkat
Kalimat majemuk campuran
Kompleks koordinasi
simpleks
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Krisna merapikan kamarnya lalu menyapu lantai.
kalimat di atas Merupakan kalimat….
majemuk setara
majemuk bertingkat
majemuk campuran
majemuk semua
simpleks
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tasya menjadi terkenal, sejak dia memenangkan lomba membaca puisi tingkat internasional.
Kalimat tersebut termasuk kalimat majemuk bertingkat yang berhubungan dengan...
Syarat
Sebab akibat
Waktu
Perbandingan
Pertentangan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Amatilah pilihan di bawah berikut ini:
(a) Budi merupakan anak yang rajin tetapi Budi sangat suka bangun kesiangan.
(b) Aku sedang membaca buku dan Adikku sedang mengerjakan PRnya di ruang tamu.
(c) Umar pergi ke pasar, Ririn pergi ke sawah sedangkan Sirob pergi ke sekolah.
(d) Ari sangat rajin belajar sehingga dia mendapatkan peringkat pertama di kelas.
Kalimat majemuk setara semakna ditunjukkan oleh huruf....
(a) dan (c)
(b) dan (c)
(c) dan (d)
(a) dan (d)
(b) dan (d)
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Muqim belajar bahasa jerman dan sejarah Indonesia.
jenis kalimat dan konjungsi apa yang digunakan?
kalimat tunggal, konjungsi subordinatif
kalimat tunggal, konjungsi koordinatif
kalimat majemuk setara, konjungsi koordinatif
kalimat majemuk setara, konjungsi suboordinatif
kalimat majemuk bertingkat, konjungsi koordinatif
20 questions
STS B Indonsia Model2
Quiz
•
3rd - 4th Grade
30 questions
Latihan Sumatif Semester I_Bahasa Indonesia
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
SOAL TEKS DESKRIPSI
Quiz
•
1st - 3rd Grade
20 questions
PENILAIAN HARIAN BAHASA INDONESIAKELAS 3 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Bulan bahasa kelas 3
Quiz
•
3rd Grade
22 questions
untitled
Quiz
•
2nd - 4th Grade
20 questions
surat lamaran pekerjaan
Quiz
•
3rd Grade
25 questions
Quiz 06+ ayat 30a
Quiz
•
3rd Grade - Professio...
25 questions
Equations of Circles
Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)
Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice
Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers
Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons
Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)
Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review
Quiz
•
10th Grade