
UH EKOLOGI 7
Authored by annisa hafitasari
Biology
7th Grade
10 Questions
Used 43+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikanlah pernyataan di bawah ini:
(1) Sekelompok siswa kelas 7 tolibah sedang melakukan ulangan harian Biologi
(2) Sepuluh ekor kambing sedang berkumpul di ekosistem savana.
(3) Seekor kupu-kupu sedang menyerbuki setangkai bunga kembang sepatu (Hibiscus rosa-sinensis)
(4) Rani sedang memindahkan satu buah bibit pohon cabai dari polybag ke kebun asrama.
Pernyataan yang menggambarkan tingkatan populasi dalam ekosistem yang sesuai ditunjukkan oleh pernyataan nomor ...
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Seorang siswa bernama Kinanti sedang mengamati ekosistem kebun sekolah. Disana ia mengamati terdapat lima ekor kumbang yang sedang hinggap di ranting sebuah pohon mangga, dan ia mengamati pula ada seekor ulat yang sedang memakan kumpulan rumput. Tak jauh dari ulat tersebut, terdapat seekor kucing yang sedang bersembunyi diantara delapan semak.
Dari cerita di atas,jumlah tingkatan individu yang tergambar sebanyak …
1
2
3
4
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan data berikut ini:
1) Kayu lapuk yang jatuh
2) Pohon pinus
3) Bangkai burung kenari
4) Buah apel yang busuk dan jatuh
5) Pohon padi
6) Seekor belalang
Faktor biotik dalam data di atas ditunjukkan oleh nomor …
1, 3 dan 5
2, 5 dan 6
3,4 dan 6
4, 5 dan 6
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan data berikut dalam gambar tabel!
Pernyataan yang sesuai ditunjukkan oleh nomor …
1
2
3
4
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Contoh dari ekosistem yang terbentuk oleh adanya pengaruh alam sekitar, bukan karena dibentuk atau dibuat oleh manusia yang tepat adalah ekosistem …
kebun binatang
akuarium
savana
waduk
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Anton sedang mengamati salah satu bentuk interaksi dalam ekosistem seperti dalam gambar berikut.
Anton menyimpulkan bahwa bentuk interaksi dalam gambar tersebut adalah kompetisi interspesifik.
Pernyataan Anto bernilai …
Benar, karena kompetisi interspesifik adalah kompetisi antar spesies yang sama.
Salah, karena seharusnya kompetisi antar spesies yang sama adalah kompetisi intraspesifik.
Benar, karena kompetisi interspesifik adalah interaksi dengan melibatkan mangsa dan predator.
Salah, karena seharusnya interaksi yang terjadi adalah simbiosis parasitisme karena ada satu spesies yang diuntungkan dan lainnya dirugikan.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan gambar salah satu bentuk interaksi dalam ekosistem berikut.
Jenis interaksi yang terjadi pada gambar adalah…
simbiosis mutualisme
simbiosis amensalisme
simbiosis parasitisme
simbiosis komensalisme
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Sistem Hematologi
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
struktur tumbuhan
Quiz
•
7th - 8th Grade
15 questions
PEMILAHAN DAN PENGELOLAAN SAMPAH
Quiz
•
7th - 8th Grade
10 questions
KUIZ HEWAN
Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
Pencemaran Lingkungan 1
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
Klasifikasi makhluk hidup
Quiz
•
7th Grade
10 questions
aliran energi
Quiz
•
7th Grade
10 questions
SAINS T3 TOPIK 3.4 PENGANGKUTAN DALAM TUMBUHAN
Quiz
•
1st - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade