
PTS PKK XI BDP

Quiz
•
Other
•
11th Grade
•
Easy
Selvilia S.Pd
Used 3+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Salah satu unsur biaya dalam harga pokok produk yang mana merupakan biaya manufaktur yang tidak ditelusuri secara langsung ke output tertentu disebut biaya ....
Overhead pabrik
Bahan baku
Tetap
Variabel
Tenaga kerja langsung
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Penentuan harga pokok produk dengan memasukkan semua biaya yang bersifat variabel maupun yang bersifat tetap terhadap produk disebut metode ....
Variabel costing
Laba rugi
Full costing
Proses cost
Job order cost
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Sebuah konsep yang menggambarkan batas jarak, di mana jika berkurangnya penjualan melampaui batas jarak disebut, perusahaan akan menderita kerugian disebut ....
Break event point
Harga pokok produksi
Harga pokok penjualan
Mixed cost
Margin of safety
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Berikut yang bukan merupakan tujuan dari penentuan harga jual adalah ...
Mencapai target return on investment atau target penjualan
Memaksimumkan laba
Mengukur jumlah penjualan agar tidak kurang dari BEP
Meningkatkan penjualan dan mempertahankan atau memperluas pesan pasar
Mengurangi persaingan dan menstabilkan harga
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Sinonim dari break even point adalah ....
Tingkat penjualan
Titik Impas
Tren
Tingkat laba
Tingkat kerugian
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Harga pokok produksi yang dihitung berdasarkan (biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung, biaya overhead pabrik variabel dan biaya overhead pabrik tetap) ditambah dengan biaya nonproduksi (biaya pemasaran, biaya administrasi dan umum) metode perhitungan yang digunakan adalah ....
Full costing
Variabel costing
Fixed cost
Metode harga proses
Mixed cost
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Biaya yang secara total berubah sebanding dengan aktivitas atau volume produksi dalam rentang relevan tetapi per unit bersifat tetap deisebut biaya ....
Tetap
Tenaga kerja langsung
Overhead pabrik
Variabel
Campuran
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
PRAKARYA kelas XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
REMEDIAL PAT PKK XI TBSM DAN TAV A 2020

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Ulangan Harian PKK Semester 2 Kelas XI ATR

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Perencanaan Produksi Massal

Quiz
•
11th Grade
20 questions
KWR XI MM2 Menganalisis lembar kerja untuk membuat prototype

Quiz
•
11th Grade
20 questions
KUIS PKK - DESAIN KEMASAN

Quiz
•
11th Grade
20 questions
KELAS 11 PKWU 3.8 BISA HITUNG BIAR UNTUNG

Quiz
•
11th Grade
20 questions
PKK (Menganalisis Perencanaan Produksi Massal)

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade