Berfirmanlah Allah:” Baiklah Kita menjadikan manusia menurut gambar dan rupa Kita, … Maka Allah menciptakan manusia itu menurut gambar-Nya, ….” (Kej 1:26-27).
Ayat tersebut mengungkapkan bahwa manusia sebagai citra Allah. Menurut teks tersebut, makna manusia sebagai citra Allah adalah ….