Batang enceng gondok menggelembung berfungsi untuk ....
Latihan USBN IPA - Kls 6 SD

Quiz
•
Mathematics, Education
•
6th Grade
•
Medium

Tania Thung
Used 29+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
memperbesar penguapan
mengapung dipermukaan air
memperkecil penguapan
mempercepat fotosintesis
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
walang sangit beradaptasi dengan cara ...
memutuskan ekornya
mengubah warna kulitnya sesuai lingkungan seikitar
mengeluarkan bisa beracun
mengeluarkan bau yang menyengat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Bebek memiliki bulu yang dilapisi lapisan minyak. Fungsi lapisan minyak tersebut adalah ...
memudahkan pergerakan di dalam air
melindungi bebek agar tidak tenggelam
menjaga suhu tubuh saat berada di dalam air
menjaga agar bulu tidak basah saat berada di dalam air
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Persamaan pokok pada siklus kupu – kupu dan lalat buah terjadi pada fase ...
pupa
telur
imago
jentik
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Pohon bambu dan pisang berkembang biak dengan cara yang sama yaitu melalui ...
tunas
geragih
umbi batang
cangkok
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Hewan pada gambar berkembang biak dengan cara ...
vivipar
ovipar
ovovivipar
bertelur beranak
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
5 mins • 1 pt
Yang merupakan ciri - ciri pubertas pada laki - laki adalah .... (pilih 3)
pinggul membesar
tumbuh jakun
tumbuh rambut di sekitar ketiak dan kemaluan
suara menjadi lebih nyaring
suara menjadi lebih berat
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
35 questions
SAS IPA kelas 6

Quiz
•
6th Grade
40 questions
Ujian Akhir Semester IPAS Kelas 5

Quiz
•
5th Grade - University
35 questions
Latihan IPA Tema 8

Quiz
•
6th Grade
40 questions
IPA Try Out Kelas 6 2020

Quiz
•
6th Grade
40 questions
PENILAIAN AKHIR TAHUN IPA KELAS 6

Quiz
•
6th Grade
40 questions
IPA 6

Quiz
•
6th Grade
40 questions
TRY OUT IPA KELAS 6

Quiz
•
6th Grade
35 questions
Soal Kelas 6 Tema 8

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade