Kenaikan biaya produksi penyediaan air bersih akan mendorong terjadinya kenaikan harga/tarif air bersih. Inflasi ini disebabkan oleh ….
Kuis Ekonomi : Inflasi

Quiz
•
Education, Business
•
KG - University
•
Medium
Rani Kusumawardani
Used 35+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Imported inflation
Price-push inflation
Wage-push inflation
Demand-pull inflation
Cost-push inflation
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jenis-jenis inflasi dalam ekonomi adalah sebagai berikut :
1. Inflasi yang bersumber dari luar negeri
2. Inflasi karena kenaikan permintaan
3. Inflasi karena kenaikan biaya produksi
4. Inflasi yang bersumber dari dalam negeri
Berdasarkan data diatas jenis inflasi berdasarkan penyebabnya adalah...
1 dan 2
1 dan 4
2 dan 3
2 dan 4
3 dan 4
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Negara Indonesia pernah mengalami keadaan ekonomi yang sangat parah sehingga menimbulkan inflasi. Keadaan tersebut terjadi pada masa Orde Baru, yakni pada bulan Mei 1998. Inflasi mencapai angka 77,63%. Berdasarkan tingkat keparahannya, inflasi di Indonesia tersebut termasuk dalam kategori inflasi ….
Ringan
Sedang
Berat
Hiperinflasi
Sangat Berat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Data dari kurva terjadi pergeseran dari Q1 ke Q2 menyebabkan terjadinya perubahan harga dari P1 ke P2, sehingga keseimbangan pasar menjadi bergeser dari titik 1 ke titik 2. Hal tersebut menunjukkan adanya ...
Imported inflation
Price-push inflation
Wage-push inflation
Demand-pull inflation
Cost-push inflation
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Laju inflasi di bawah 10% pertahun merupakan inflasi ..
Ringan
Sedang
Berat
Hipernflasi
Sangat Berat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pemerintah dapat menempuh kebijakan fiskal untuk mengatasi inflasi, yaitu dengan…
Menaikkan pengeluaran pemerintah
Meningkatkan tarif pajak
Menurunkan tarif pajak
Memperketat syarat kredit
Menaikkan suku bunga bank
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kebijakan pemerintah dibidang moneter dan fiskal dalam mengatasi inflasi
(1) menurunkan pengeluaran pemerintah
(2) manaikkan cash ratio
(3) menaikkan tingkat diskonto
(4) menurunkan tingkat pajak
(5) menjual surat-surat berharga
yang termasuk kebijakan moneter adalah ....
(1), (2) dan (3)
(2), (3), dan (4)
(3), (4), dan (5)
(1), (4), dan (5)
(2), (3), dan (5)
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
UH 3 Inflasi, Kebijakan Moneter dan Kebijakan Fiskal

Quiz
•
11th - 12th Grade
15 questions
Ekonomi Mikro

Quiz
•
University
10 questions
EKONOMI TINGKATAN 5 BAB 1

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Dasar Kewangan

Quiz
•
1st - 10th Grade
15 questions
Ekonomi

Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
perniagaan tingkatan 4 2.1 peranan kerajaan

Quiz
•
12th Grade
10 questions
PERTUMBUHAN EKONOMI

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Inflasi

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade