1. Pernyataan-pernyataan berikut berhubungan dengan pembelahan sel.
(1) Memperbanyak sel pada proses pertumbuhan.
(2) Mengurangi jumlah kromosom.
(3) Terjadi pada sel tubuh.
(4) Terjadi pada proses gametogenesis.
(5) Sifat sel anak sama dengan sel induk.
(6) Sifat sel anak tidak identik dengan sel induk.
(7) Pembelahan berlangsung dua kali.
Ciri khas mitosis ditunjukkan oleh pernyataan nomor ....