Search Header Logo

PENYAKIT PADA SISTEM KULIT

Authored by Asni Yati

Other

12th Grade - University

Used 37+ times

PENYAKIT PADA SISTEM KULIT
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

1. Tn. A datang ke Puskesmas dan didiagnostik mengalami skabies dan sudah diberikan pengobatan dari hasil pengkajian didapatkan bahwa Tn.A adalah seorang anak kos dan sering bergantian memakai baju atau handuk. Dalam hal ini penularan melalui

Menghindari berjabat tangan dengan penderita

Tidur bersama

Kontak langsung

Kontak tidak langsung

Berhubungan seksual

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Seorang perempuan 12 tahun datang dengan keluhan gatal terutama malam hari, hasil pemeriksaan ditemukan tungau berkaki delapan yaitu

Skabies

Panu

Eksim

Agne

Miliarisis

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Media Image

Perhatikan gambar berikut ini, manakah yang tidak tepat

Adanya makula di kulit, skuama halus, disertai rasa gatal.

Disebabkan Infeksi jamur

Penyakit kronis yang sering berulang.

Komplikasi berupa Pitiriasis alba

Tungau yang bernama Sarcoptes scabiei

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Tn. A datang ke Puskesmas dengan keluhan rasa gatal ringan terdapat bercak-bercak putih, maka penatalaksaan farmakologis adalah

suspensi selenium sulfida 2,5% dalam bentuk losion

gameksan = gammexane kadarnya 1%

Bedak tabur

Belerang endap (sulfur presipitatum)

Emulsi benzil-benzoas (20-25%)

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Beberapa faktor dan kondisi yang meningkatkan terjadinya Miliarisis adalah ...

Obesitas

Underweight

Iklim tropis

Kepanasan

Aktivitas fisik yang mengeluarkan banyak keringat

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Ny. B usia 27 mengeluh kulit tangan lebih tebal kering, bersisik. Apa diagnosa yang tepat untuk Ny.B

Skabies

Panu

Eksim

Agne

Miliarisis

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Penyakit kulit akibat perdangan kronik folikel pilosebasea yang umunya terjadi pada masa remaja dengan gambaran klinis berupa komedo, papula, pustul, nodus, dan kista pada tempat predileksinya adalah

Miliarisis

Skabies

Malassezia furfur

Eksim

Agne Vulgary

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?