
LATIHAN SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
Quiz
•
World Languages, Other
•
12th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Rahayu Agustina
FREE Resource
Enhance your content in a minute
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah kutipan novel berikut!
Hujan mulai menetes turun ketika Rana sampai rumahnya. Kilat menyambar-nyambar di langit kelam. Rana merasa tubuhnya demikian berat. Setelah seharian bekerja di depan komputer. Pak Arya akan berangkat ke luar negeri sehingga Rana harus menyelesaikan seluruh materi presentasinya. Rumah sunyi, belum ada tanda-tanda berpenghuni. Ia masuk dan melepas lelah di sofa.
Andrei Aksana: Cinta Penuh Air Mata
Latar tempat yang terdapat dalam kutipan novel tersebut adalah ...
Rumah
Ruang tamu
Kantor
Lobi kantor
Luar negeri
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah teks berikut!
Sumber : Para Mujahid Cinta
Penulis : Najieb Kailani
Penerbit : Ihwah Publishing House, 2011
Kota : Jakarta
Penggunaan tanda baca yang tepat dalam penulisan daftar pustaka berdasarkan data buku tersebut adalah ... .
Kailani, Najieb, 2011, Para Mujahid Cinta. Jakarta: Ihwah Publishing House.
Kailani, Najieb. 2011, Para Mujahid Cinta, Jakarta: Ihwah Publishing House.
Kailani, Najieb. 2011. Para Mujahid Cinta. Jakarta; Ihwah Publishing House.
Kailani, Najieb. 2011. Para Mujahid Cinta. Jakarta: Ihwah Publishing House.
Kailani, Najieb. 2011. Para Mujahid Cinta. Jakarta. Ihwah Publishing House.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah kutipan drama berikut!
Lembu
Begitulah. Kecuali keadaan di Tegalwurung! Panji Tumbal berhasil ditawan oleh Pangeran Kembar. Kepalanya dipenggal. Pangeran Bindi menduduki seluruh Kadipaten Tegalwurung dan menyatakan menentang kedaulatan Maharaja kita, serta menobatkan dirinya sendiri menjadi Raja. Pengeran kembar mendukungnya.
Reso
Hm! Ini bukan persoalan remeh.
Dara
Ia bukan putra tertua dari almarhum Sri Baginda Raja yang dulu.
Reso
Atas dasar kekuatan! Setiap orang yang merasa dirinya kuat boleh saja menobatkan dirinya menjadi Raja. Seperti juga Raja yang dulu mendirikan kerajaan ini. Tinggal soalnya apakah ia akan bisa membuktikan bahwa dirinya benar-benar yang terkuat di seluruh negara. Bisa tidak ia menundukkan semua tandingan yang ada.
W.S. Rendra
Inti drama tersebut adalah ... .
Dukungan Pangeran Kembar untuk Pangeran Bindi setelah menggulingkan kedaulatan Maharaja yang sah.
Dengan kekuatan yang dimiliki, Pangeran Bindi berhasil menguasai Tegalwurung dan menentang kedaulatan Maharaja yang sedang berkuasa.
Pertempuran antara Pangeran Bindi dan Pangeran Kembar untuk memperebutkan kedaulatan kerajaan Maharaja.
Keberhasilan Maharaja dibantu Reso melawan Pangeran Bindi dalam merebut kembali kerajaannya.
Kekuatan Pangeran Bindi yang tidak ada tandingannya di seluruh negara sehingga dapat merebut kedaulatan yang sah.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah kutipan drama berikut!
Atma : Diamlah! Diam kataku! Ini bukan urusanmu! Ini urusan hakim! Urusan hukum! Urusan pengadilan! Karoman diam.
Atma : Ada yang namanya kejahatan, ada yang menjadi korban perbuatan jahat, ada yang harus dijatuhi hukuman, semua itu diatur menurut undang-undang.Karoman masih diam.
Atma : Aku hanya seorang hakim, seorang abdi hukum. Keadilan harus ditegakkan. Yang terbukti bersalah harus dihukum!
Watak tokoh Atma pada kutipan drama tersebut adalah ...
1. galak B. adil C. adil D. ramah E. tegas
adil
baik
ramah
tegas
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah teks berikut!
“Dalam alam bawah sadar Anda, kata malas itu justru makin terpatri, makin kuat. Kata malas justru semakin menyelimuti otak Anda. Maka kendati beribu-ribu kali mengatakan “saya tidak malas”, Anda akan tetap malas. Kenapa? Karena memang ada kata ‘malas’ itu dalam pikiran Anda. Solusinya adalah, hentikan menyebut “saya tidak malas”. Ganti menjadi, “saya anak rajin”. Begitu!”Hendra mengangguk-angguk. Yang lain terkesima. Aku juga.
Anak Anak Langit, Moh. Amin MS
Nilai moral yang terdapat dalam cerita tersebut adalah ... .
Rasa malas selalu ada di hati setiap manusia, terlebih pada sifat Hendra.
Tidak semua anak memiliki rasa malas terlebih sifat rajin.
Solusi menghentikan rasa malas yang ada di hati dengan cara rajin berpikir.
Menanamkan kata rajin dalam benak kita lebih baik daripada tidak malas.
Otak kita selalu diselimuti rasa malas yang sulit dihilangkan.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah teks berikut!
Belakangan ini harga bahan-bahan pangan mulai beranjak naik, apalagi menjelang natal dan tahun baru. Permintaan bahan-bahan pangan melonjak sementara persediaan di pasaran tidak mampu memenuhi permintaan konsumen. Konsekuensi logisnya ialah harga bahan-bahan tersebut melonjak naik. Pada titik ini para stakeholder sudah harus mulai memikirkan dan mengambil tindakan nyata.[ ....]
Kalimat simpulan yang tepat untuk melengkapi teks tersebut adalah ...
Padahal, kondisi seperti ini seharusnya sudah dapat diprediksi oleh kementerian terkait.
Akan tetapi, kerja sama kementerian terkait belum mengambil tindakan nyata hingga saat ini.
Oleh karena itu seluruh stakeholder harus bertindak lebih cepat agar masalah tidak terjadi.
Dengan demikian, kita dapat mengatasi masalah kenaikan harga yang secara rutin pasti terjadi.
Jadi, untuk menghindari masalah tersebut, sinergi antara kementerian terkait perlu dilakukan.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah teks berikut!
Keju merupakan susu yang terkonsentrasi dengan rasa dan tekstur yang beragam. Sama-sama mengandung kalsium, protein, dan lemak, namun keju juga mengandung lemak jenuh yang cukup tinggi. Meski terkadang hanya berperan sebagai pelengkap menu, nilai nutrisi dan kalorinya juga cukup tinggi. Pemenuhan nutrisi dalam tubuh dapat menjaga kebugaran seseorang.
Kata bermakna proses yang terdapat pada teks tersebut adalah ...
terkonsentrasi
berperan
pelengkap
pemenuhan
kebugaran
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
48 questions
Quiz Front Office, telephone operator
Quiz
•
12th Grade
50 questions
TAMBAHAN NILAI PRAKARYA KELAS 9 KERAJINAN MEDIA CAMPURAN
Quiz
•
12th Grade
50 questions
manafsirkan pandangan pengarang
Quiz
•
12th Grade
52 questions
UKK Kelas X
Quiz
•
9th - 12th Grade
50 questions
SAJBK BAHASA INDONESIA SMA MANZILUL BARAKAH TP 2024/2025
Quiz
•
12th Grade
55 questions
SOAL TEMA 7 KELAS 6
Quiz
•
6th - 12th Grade
50 questions
SUMATIF TENGAH SEMESTER 1 TA 2024-2025 PENDIDIKAN PENCASILA
Quiz
•
6th Grade - University
50 questions
Teks Fantasi
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
