FISIKA INTI DAN RADIOAKTIVITAS

FISIKA INTI DAN RADIOAKTIVITAS

12th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

ÔN TẬP LÝ THUYẾT CHƯƠNG V-SÓNG ÁNH SÁNG

ÔN TẬP LÝ THUYẾT CHƯƠNG V-SÓNG ÁNH SÁNG

9th - 12th Grade

20 Qs

Lý thuyết con lắc đơn

Lý thuyết con lắc đơn

11th - 12th Grade

17 Qs

Tes Inti Atom dan Radioaktif

Tes Inti Atom dan Radioaktif

12th Grade

20 Qs

Arabic Alpha

Arabic Alpha

KG - University

15 Qs

Kinematics

Kinematics

12th Grade

15 Qs

NCUK IFY Physics - X) Magnetic Fields

NCUK IFY Physics - X) Magnetic Fields

12th Grade

16 Qs

HS DO NOW Color Subtraction

HS DO NOW Color Subtraction

9th - 12th Grade

20 Qs

Giao thoa ánh sáng

Giao thoa ánh sáng

12th Grade

18 Qs

FISIKA INTI DAN RADIOAKTIVITAS

FISIKA INTI DAN RADIOAKTIVITAS

Assessment

Quiz

Physics

12th Grade

Medium

Created by

Musdar S.Pd, M.Pd

Used 23+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Massa proton = 1,0078 sma, massa netron = 1,0086 sma sedangkan massa inti 7Li3 = 7,0182 sma dan 1 sma = 931 MeV. Maka besar energi ikat inti Li adalah ….

23,65 MeV

36,37 MeV

36,87 MeV

37,10 MeV

37,16 MeV

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Ketika suatu inti mengalami peluruhan radioaktif, nomor massa inti yang baru adalah ….

selalu lebih besar dari nomor massa yang awal.

selalu lebih kecil dari nomor massa yang awal.

selalu sama dengan nomor massa yang awal

tidak pernah lebih besar dari nomor massa yang awal.

tidak pernah lebih kecil dari nomor massa yang awal.

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

1. Suatu unsur radioaktif waktu paro–nya 100 detik. Bila massa bahan radioaktif itu mula-mula 1 gram, maka setelah 5 menit massanya tinggal ….

1/3 gram.

1/4 gram.

1/5 gram.

1/6 gram.

1/8 gram.

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

1. Seorang ahli purbakala mendapatkan bahwa fosil kayu yang ditemukannya mengandung karbon radioaktif kira-kira tinggal 1/8 dari asalnya. Bila waktu paruh karbon radioaktif adalah 5600 tahun. Umur fosil tersebut adalah ….

1.400 tahun

2.800 tahun

11.200 tahun

16.800 tahun

22.400 tahun

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Media Image

Grafik berikut ini menunjukkan peluruhan suatu bahan radioaktif. Berdasarkan grafik peluruhan bahan radioaktif tersebut di atas, besarnya konstanta peluruhan adalah . . . .

0,017 s-1

0,035 s-1

0,052 s-1

1,390 s-1

2,770 s-1

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Uranium dengan nomor massa 238 dan nomor atom 92 ditembak dengan sebuah neutron sehingga terbentuk unsur baru plutonium dengan nomor massa 239 dan nomor atom 94 dengan memancarkan sinar ....

α

β

γ

x

uv

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Sesudah 6 hari, unsur yang belum meluruh tinggal 12,5% dari semula. Waktu paronya adalah ....

1 hari

2 hari

3 hari

4 hari

5 hari

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?