Pada saat harga Rp 100.000 jumlah permintaan 30 unit. Pada saat harga naik menjadi Rp. 130.000 jumlah permintaan tetap. Maka koefisien permintaannya adalah.....
ELastisitas Permintaan

Quiz
•
Social Studies
•
9th - 12th Grade
•
Hard
Rudiansyah Disdik Sulsel
Used 21+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ed = 0
Ed = 1
Ed > 1
Ed < 1
Ed = ∞
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketika Koefisien Elastisitas permintaan lebih dari satu
( Ed > 1 ) maka termaksuk jenis elastisitas.....
Elastis
Inelastis
Elastis Sempurna
Inelastis Sempurna
Elastis Uniter
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika persentase perubahan jumlah barang yang diminta sama dengan persentase perubahan harga, bermakna elastisitas barang tersebut adalah?
Elastis
Inelastis
Elastis Satuan
Elastis Sempurna
Inelastis Sempurna
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Nilai koefisien n < 1 adalah ciri dari permintaan barang?
Inelastis
Elastis
Elastis Satuan
Elastis Sempurna
Inelastis Sempurna
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perubahahan persentase permintaan lebih kecil dari pada perubahan persentase harga disebut dengan permintaan?
Pilihan jawaban
Elastis
Inelastis
Elastis Satuan
Elastis Sempurna
Inelastis Sempurna
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Saat Fatimah menjual Rotinya dengan harga > Rp 5.000 maka jumlag roti yang diminta = 0. Selanjutnya Fatimah menjual Rotinya dengan harga = Rp 5.000 sehingga semua Roti yang tersedia dapat terjual, saat harga < Rp 5.000 maka berapapun roti yang diproduksi Fatimah, akan habis terjual. Barang dimaksud memiliki elastisitas yang:
Elastis
Inelastis
Elastis Satuan
Elastis Sempurna
Inelastis Sempurna
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pada saat harga Smartphone sebesar Rp 8.000.000,- , jumlah yang diminta 100 unit. Ketika harga turun menjadi Rp 6.500.000,- jumlah yang diminta meningkat menjadi 120 unit. Dari pernyataan tersebut, besarnya elastisitas permintaan adalah?
Ed = 0,1
Ed = 0,67
Ed = 1,07
Ed = 1,67
Ed = 6,01
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
15 questions
permintaan dan penawaran

Quiz
•
9th Grade - University
10 questions
Ulangan Harian Ekonomi kelas X

Quiz
•
10th Grade
15 questions
UH_02_X_1-5_19Nov2024

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Ekonomi kelas X

Quiz
•
10th - 12th Grade
5 questions
Elastisitas Permintaan dan Elastisitas Penawaran

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Elastisitas 1

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Quiz Ekonomi Permintaan,Penawaran

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Evaluasi Elastisitas Permintaan dan Penawaran

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade