Quizizz Bola Voli
Quiz
•
Physical Ed
•
9th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
setia lesmana
Used 36+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 6 pts
Pernyataan yang benar dari fungsi passing bawah pada permainan bola voli adalah ....
mengumpan dan membendung serangan
menerima servis dan melakukan serangan
mengumpan dan menerima servis
membendung serangan dan menerima servis
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 6 pts
Penyebab bola mengarah ke samping saat melakukan passing bawah adalah ….:
bola mengenai ujung tangan
posisi lengan tidak sejajar
posisi kaki dalam keadaan lurus
sikap badan tegak
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 6 pts
Sikap tangan yang benar saat perkenaan dengan bola pada teknik pssing atas adalah ….
telapak tangan mengepal dirapatkan
telapak tangan mengepal direnggangkan
telapak tangan dibuka, jari dirapatkan
telapak tangan dibuka, jari direnggangkan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 6 pts
Agar arah bola tinggi dan jauh, maka sikap awal yang benar saat melakukan passing atas adalah ….
kaki lurus, badan condong ke depan, lengan di tekuk
kaki lurus, badan condong ke depan, lengan lurus
kaki ditekuk, badan condong ke depan, lengan ditekuk
kaki ditekuk, badan condong ke depan, lengan lurus
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 6 pts
Sikap lengan saat perkenaan dengan bola pada teknik servis atas adalah ….
lurus, tangan dibuka, jari-jari direnggangkan
lurus, tangan dibuka, jari-jari dirapatkan
ditekuk, tangan dibuka, jari-jari direnggangkan
ditekuk, tangan dibuka, jari-jari dirapatkan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Ukuran lebar dan panjang lapangan bola voli adalah:
10 m dan 20 m
9 m dan 18 m
8 m dan 16 m
6 m dan 12 m
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Bagian bola yang dipukul saat melakukan spike adalah:
samping
belakang
atas
belakang atas
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Olahraga
Quiz
•
8th - 12th Grade
18 questions
PK- GENDER TINGKATAN 3
Quiz
•
9th Grade
20 questions
PJPK TING 2 - OLAHRAGA ASAS
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
PJOK SMP KELAS 9
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Soal PJOK Kelas 9
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Voleibol
Quiz
•
7th - 9th Grade
18 questions
Jogos Desportivos Coletivos
Quiz
•
7th - 9th Grade
17 questions
SEPAK BOLA
Quiz
•
7th - 9th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
