PPKN_KELAS 5_Hak Dan Kewajiban seorang siswa

PPKN_KELAS 5_Hak Dan Kewajiban seorang siswa

1st - 5th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Soal Latihan Pengelolaan Bisnis Ritel XII Bag 2

Soal Latihan Pengelolaan Bisnis Ritel XII Bag 2

3rd Grade

15 Qs

KELAS 1 - TEMATIK MUSIM KEMARAU

KELAS 1 - TEMATIK MUSIM KEMARAU

1st Grade

16 Qs

kata adjektif pancaindera

kata adjektif pancaindera

3rd Grade

20 Qs

5/6 Music: Pitch

5/6 Music: Pitch

5th - 6th Grade

15 Qs

UH_KELAS 4 PELAJARAN 7 KD 3.4 IMAN KEPADA MALAIKAT

UH_KELAS 4 PELAJARAN 7 KD 3.4 IMAN KEPADA MALAIKAT

4th Grade

20 Qs

CT KLS 4 S1 HAL 169 PPKn

CT KLS 4 S1 HAL 169 PPKn

4th Grade

15 Qs

Pencemaran Lingkungan

Pencemaran Lingkungan

5th Grade

18 Qs

RUKUN & SUNAT WUDHU'

RUKUN & SUNAT WUDHU'

1st Grade

20 Qs

PPKN_KELAS 5_Hak Dan Kewajiban seorang siswa

PPKN_KELAS 5_Hak Dan Kewajiban seorang siswa

Assessment

Quiz

Other

1st - 5th Grade

Practice Problem

Medium

Created by

Sundari, S.Pd

Used 2+ times

FREE Resource

AI

Enhance your content in a minute

Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

1. Salah satu kewajiban sebagai warga negara yang baik adalah ...

A. tidak membayar pajak

B. menghindari gotong royong

C. Mentaati peraturan undang undang berlaku

D. melanggar aturan yang berlaku

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

2. Disiplin tidak hanya diterapkan di sekolah saja, tetapi juga di lingkungan rumah dan masyarakat. Contoh disiplin di rumah adalah ... .

A. belajar mengerjakan tugas yang diberikan guru

B. rajin membantu orang tua

C. mengikuti kegiatan kerja bakti

D. membantu adik jika ibu menyuruh saja

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

3. Melaksanakan ibadah sesuai agamanya tanpa diganggu adalah hak masyarakat dibidang …

A. Pendidikan

B. Agama

C. Ekonomi

D. Politik

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

4. Kewajiban bagi para pengunjung di tempat-tempat wisata adalah ….

A. Membuang sampah sembarangan

B. Membeli makanan dan souvenir yang ada di tempat wisata

C. Menjaga kebersihan tempat wisata

D. Mendapatkan pemandu wisata yang menyenangkan

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

5. Contoh perilaku menegakkan, dan mempertahankan hak dan kewajiban dalam kehidupan adalah ?

A. Selalu menuntut hak dari kewajiban

B. Menyelaraskan pelaksanaan hak dan kewajiban

C. Melaksanakan kewajiban tanpa menuntut hak

D. Mengutamakan hak baru melaksanakan kewajiban

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

6. Salah satu bentuk tanggung jawab seorang siswa adalah ...

A. Mendapat uang saku

B. Bermain saat istirahat

C. Memperoleh hasil belajar

D. Mentaati aturan sekolah

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

7. Berikut ini merupakan contoh hak warga Negara Indonesia dalam bidang keagamaan adalah...

A. Memeluk agama dan mengakui adanya Tuhan Yang Maha Esa

B. Beribadah pada Tuhan YME

C. Melaksanakan perintah dan menjauhi larangan

D. Melaksanakan tugas dan tanggung jawab dengan baik

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?