PENILAIAN SUMATIF HARIAN IPS TEMA 3
Quiz
•
Social Studies
•
7th Grade
•
Medium
Triani Oktavianti
Used 6+ times
FREE Resource
Enhance your content
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Semua bahan yang di temukan manusia dalam alam yang dapat di pakai untuk memenuhi semua kebutuhan, disebut...
sumber daya bumi
sumber daya alam
potensi alam
hasil bumi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Di Indonesia, penggolongan barang tambang didasari oleh UU No. 11 Tahun 1967 tentang pertambangan, terdiri dari tiga golongan yaitu golongan A, B, dan C. Yang merupakan contoh bahan galian golongan C adalah …
Minyak Bumi dan Gas
Perak dan emas
Pasir dan batu kapur
Gas dan tembaga
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Hutan dapat berfungsi sebagai hutan produksi, hutan lindung dan hutan konservasi. Berikut merupakan fungsi hutan dalam kegiatan produksi adalah …..
melindungi sistem daya dukung lingkungan hidup
melakukan perlindungan terhadap sistem penyangga kehidupan, pengawetan beragam jenis tanaman dan satwa
menghasilkan bahan baku untuk pembuatan produk dan jasa
mencegah terjadinya banjir, erosi dan mempertahankan kesuburan tanah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Pemanfaatan sumber daya alam secara terus menerus dapat menurunkan daya dukung lingkungan terhadap kehidupan. Seiring berjalannya waktu, potensi sumber daya alam dapat mengalami perubahan yang berkaitan dengan masalah lingkungan. Faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam, yaitu….
Populasi manusia, Sumber daya alam, Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan
Sumber daya alam, Sumber daya maritim, Populasi Manusia
Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan, Sumber daya maritim, Pelestarian hutan
Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan, Reboisasi, Sumber daya manusia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Fungsi ekologis dari hutan mangrove yaitu ...
sebagai bahan baku pembuatan kayu arang
melindungi pantai dari abrasi
kayu bakau dapat digunakan untuk pembuatan kertas
menghasilkan udang dan kepiting untuk ekspor
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Pengaruh Hindu Budha di Indonesia dibawa dan disebarkan oleh para pedagang India. Teori ini dikenal dengan teori....
Brahmana
Ksatria
Waisya
Sudra
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Bukti sejarah berkembangnya kerajaan kutai adalah ....
prasasti kudukan bukit
prasasti kebon kopi
kitab pararaton
yupa
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Pramuka Penggalang
Quiz
•
KG - University
20 questions
TARI TUNGGAL (SBdP Kelas 6)
Quiz
•
5th - 9th Grade
20 questions
ulangan harian kelas 7
Quiz
•
7th Grade
20 questions
BAB 6PPKN
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Asesmen Awal Interaksi, Lembaga, dan Dinamika Sosial
Quiz
•
7th Grade - University
20 questions
INTERAKSI KERUANGAN IPS KELAS 7
Quiz
•
7th Grade
20 questions
UH IPS Bab 3 SMP Kelas 9
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Ulhar Prakarya bab3
Quiz
•
7th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Social Studies
14 questions
US Involvement in the Middle East
Quiz
•
7th Grade
18 questions
Influencing Govt (Interest Groups-Media)
Quiz
•
6th - 8th Grade
26 questions
SW Asia History
Quiz
•
7th Grade
16 questions
SS7CG1 Review
Quiz
•
7th Grade
11 questions
Human Adaptations & Modifications
Quiz
•
5th - 10th Grade
12 questions
Fast & Curious - Age of Exploration
Quiz
•
7th Grade
10 questions
Exploring Economic Systems and Their Impact
Interactive video
•
6th - 10th Grade
18 questions
Empresarios
Quiz
•
7th Grade