
Kuis Teks Prosedur

Quiz
•
World Languages
•
12th Grade
•
Hard
Adesti Pertiwi
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
"Teks yang berisi langkah-langkah aktivitas atau kegiatan untuk menyelesaikan suatu pekerjaan" merupakan pengertian dari...
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Struktur teks prosedur yang berisi penjelasan terkait tujuan penyusunan teks prosedur dan hasil akhir yang akan dicapai adalah...
tujuan
material
langkah-langkah
penegasan ulang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
- Merupakan kalimat yang mengandung perintah.
- Ditandai dengan adanya hal yang harus dikerjakan merujuk pada perintah dalam kalimat.
- Menggunakan tanda seru (!) untuk mengakhiri ungkapan atau pernyataan.
Penjelasan di atas merupakan ciri-ciri kalimat...
deklaratif
imperatif
interogatif
tanya
4.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 2 pts
Salah satu kaidah kebahasaan teks prosedur adalah adanya kata hubung yang biasa disebut dengan...
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
1) Teh celup
2) Gula
3) Air
4) Es batu
Daftar di atas merupakan salah satu contoh...
alat
bahan
langkah-langkah
tujuan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
- Cangkir
- Tatakan
- Sendok
- Termos
Daftar di atas merupakan contoh...
alat
bahan
langkah-langkah
tujuan
7.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Lalu, kemudian, selanjutnya, dan setelahnya, merupakan contoh dari konjungsi...
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Teks prosedur

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Bahasa Indonesia Kelas XI "Proposal"

Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
Bahasa Indonesia - SMA N 7

Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
teks prosedur

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Quiz Teks Narasi dan Deskripsi

Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
PH III TEKS PROSEDUR KLS 7

Quiz
•
7th Grade - University
20 questions
Quiz Bindo Tingkat Lanjut Bab 1-3

Quiz
•
12th Grade
20 questions
BAHASA INDONESIA

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade