
QUIZ KESADARAN HAK DAN KEWAJIBAN
Authored by Dyah Arum
Moral Science
9th - 12th Grade
10 Questions
Used 3+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang termasuk bentuk nyata bela negara adalah....
menunda nunda pembayaran pajak
sikap individualis kepada tetangga
mengendarai motor tanpa memakai helm
tak acuh terhadap pentingnya kesadaran hukum
seorang dokter yang siap mengobati saat terjadi bencana alam
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Meskipun sistem pertahanan negara merupakan hak tiap negara, tetapi dalam penerapannya, tidak boleh melanggar peraturan yang telah disetujui dengan negara-negara lain. Hal ini sesuai dengan prinsip...
demokrasi
hukum nasional
kondisi geografis
hak asasi manusia
hukum internasional
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Upaya bela negara tidak hanya bisa dilakukan oleh seseorang yang sudah bekerja, tetapi juga dapat dilakukan oleh para pelajar di sekolah. Dibawah ini yang merupakan bentuk bela negara di sekolah...
mengabdi kepada prajurit TNI
mengerjakan tugas tugas tepat waktu
tidak mengikuti kegiatan upacara
mengikuti pelatihan dasar kemiliteran
aktif dalam pelajaran Pendidikan Pancasila
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan nilai-nilai di bawah ini:
1. Pancasila
2. Suvinisme
3. Individualis
4. Cinta tanah air
5. Kesadaran berbangsa dan bernegara
Dalam penerapan bela negara oleh warga negara harus tetap memahami nilai-nilai yang ditunjukkan oleh nomor...
1, 2, dan 3
1, 4 dan 5
2, 3 dan 4
2, 3 dan 5
3, 4 dan 5
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila memiliki peranan penting dalam upaya bela negara guna...
menghargai produk dalam negeri
mengamankan daerah perbatasan
melestarikan warisan budaya bangsa
mematahkan setiap anacaman yang datang
mengharumkan nama baik bangsa ditingkat internasional
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Organisasi resimen mahasiswa (menwa) merupakan contoh bentuk bela negara dengan...
mempelajari pendidikan kewarganegaraan
mengikuti pelatihan dasar kemiliteran
mengabdi sesuai dengan profesi
mengabdi sebagai prajurit TNI
aktif berorganisasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seseorang warga negara Indonesia memiliki kewajiban untuk ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara. Hal ini sesuai dengan UUD NRI Tahun 1945 Pasal...
27 Ayat 2
27 Ayat 3
30 Ayat 1
28 Ayat A-J
31 Ayat 1
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Ulangan Harian Wilayah NKRI
Quiz
•
7th Grade - University
10 questions
Soal-soal Elemen Bhinneka Tunggal Ika
Quiz
•
11th Grade
10 questions
ULANGKAJI NILAI PENDIDIKAN MORAL SPM
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Prueba Parcial de Conocimientos Grado 11° - P1
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Remidi PH Unit 2 NKRI dan Kedaulatan Wilayah kelas X-9
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Penerapan Nilai Pancasila di berbagai bidang
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Questioning Quiz
Quiz
•
3rd Grade - Professio...
10 questions
QUIZ BK Materi Perilaku Merokok dan Akibatnya
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Moral Science
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Understanding Meiosis
Interactive video
•
6th - 10th Grade
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
15 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
Christmas Movies
Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
Exploring Christmas Traditions Through Cartoons
Interactive video
•
6th - 10th Grade
55 questions
CHS Holiday Trivia
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Christmas Movie Trivia
Quiz
•
9th - 12th Grade