Latihan Ujian Kenaikan Kelas 7 Matematika 2022/2023
Quiz
•
Mathematics
•
7th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Nanang Fauzi
Used 3+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
1. Dalam sebuah kelas yang terdiri dari 30 siswa terdapat 20 siswa yang menyukai olahraga. Maka perbandingan antara siswa yang menyukai olahraga dengan jumlah siswa adalah ...
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
2. Motor si Yura mampu menempuh 50 km dengan menggunakan 2 liter bensin. Maka rasio konsumsi bahan bakar motor si Yura adalah ...
10 km/liter
15 km/liter
20 km/liter
25 km/liter
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
3. Seorang staff perusahaan mampu mengetik 1.600 kata dalam waktu 1 jam. Maka selama 3 jam ia dapat mengetik sebanyak ...
1.200 kata
2.400 kata
3.600 kata
4.800 kata
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
4. Gambar Grafik di atas menunjukkan hubungan antara pensil dan harganya. Jika Viona ingin membeli 15 pensil, maka ia harus membayar uang sebesar ...
Rp20.000,00
Rp30.000,00
Rp40.000,00
Rp50.000,00
Answer explanation
dari gambar terlihat jelas harga 1 pensil = 2.000, berarti jika beli 15 pensil harganya Rp30.000,00
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
5. Firman memiliki sepeda motor bebek baru berkapasitas 125 cc. Ia berencana melakukan Touring satu provinsi, dan tabel di atas menunjukkan banyak bahan bakar (Pertamax) dan jarak tempuhnya, agar dia dapat memperkirakan konsumsi BBM. Maka nilai x yang dimaksud adalah ...
10 liter
12 liter
14 liter
16 liter
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
6. Pak Deni merupakan kontraktor ternama dari Kota Blitar. Ia berencana mempekerjakan beberapa untuk membuat sebuah rumah. Tabel di atas menunjukkan hubungan antara banyak pekerja terhadap lamanya pengerjaan membuat sebuah rumah. Maka nilai y yang dimaksud adalah ...
64 hari
56 hari
48 hari
32 hari
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 mins • 3 pts
7. Diketahui jarak antara kota Bandung dan Kota Bondowoso adalah 900 km. Jika diukur pada peta ternyata berjarak 9 cm, maka skala yang dipakai pada peta tersebut adalah ...
1 : 10.000
1 : 100.000
1 : 1.000.000
1 : 10.000.000
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
UTS Gasal Kelas VII
Quiz
•
7th Grade
25 questions
Soal Matematika Campuran
Quiz
•
5th Grade - University
25 questions
PTS GANJIL MATEMATIKA KELAS 7
Quiz
•
7th Grade
25 questions
MultiCuestionario
Quiz
•
7th Grade
25 questions
PERTANDINGAN KUIZ MATEMATIK MENENGAH RENDAH
Quiz
•
7th - 9th Grade
25 questions
MID SEMESTER GENAP KELAS 7
Quiz
•
7th Grade
25 questions
Geometri 1 (pertemuan 1)
Quiz
•
6th Grade - University
25 questions
F1 Math
Quiz
•
7th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Mathematics
20 questions
Solving Proportions
Quiz
•
5th - 7th Grade
22 questions
Combine Like Terms
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Two Step Equations
Quiz
•
7th - 8th Grade
16 questions
Proportional Relationships And Constant Of Proportionality
Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
Integer Operations
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Equivalent Expressions
Quiz
•
7th Grade
