KSM Biologi Tk. Madrasah

KSM Biologi Tk. Madrasah

9th - 12th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Ulangan BAB 1 SEL

Ulangan BAB 1 SEL

11th Grade

20 Qs

Kuis bakteri

Kuis bakteri

10th Grade

20 Qs

VIRUS

VIRUS

10th Grade

20 Qs

pencemaran lingkungan

pencemaran lingkungan

7th - 12th Grade

20 Qs

Pola Pewarisan Sifat Hukum Mendel

Pola Pewarisan Sifat Hukum Mendel

12th Grade

20 Qs

BIOTEK

BIOTEK

10th Grade

15 Qs

PUHB BIOLOGI-Kelas X SMA An Najah

PUHB BIOLOGI-Kelas X SMA An Najah

10th Grade

20 Qs

quiz bab ekologi kelas x

quiz bab ekologi kelas x

10th Grade

20 Qs

KSM Biologi Tk. Madrasah

KSM Biologi Tk. Madrasah

Assessment

Quiz

Biology

9th - 12th Grade

Hard

Created by

Aziz Abduh

Used 22+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Mana di antara pernyataan di bawah ini yang lebih tepat menunjukkan perbedaan antara hewan dan tumbuhan

Pertumbuhan pada tumbuhan hanya melibatkan adanya peningkatan jumlah sel

Sel tumbuhan akan berukuran sama seperti keadaan sebelum sel tersebut membelah, sedangkan sel hewan akan segera membesar setelah membelah

Semua tumbuhan akan menghasilkan jaringan berkayu selama pertumbuhan

Pertumbuhan pada hewan bersifat terbatas, sedangkan pada tumbuhan sifatnya tidak terbatas

Tumbuhan hanya tumbuh saat masih muda, sedangkan hewan tumbuh sepanjang masa

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Drosophila melanogaster normal memiliki 4 pasang kromosom. Ini berarti bahwa :

Jumlah autosom 4 pasang

Jumlah genosom 4 pasang

Jumlah autosom 2 pasang, dan jumlah genosom 2 pasang

Jumlah autosom 3 pasang, dan jumlah genosom 1 pasang

Jumlah autosom 1 pasang, dan jumlah genosom 3 pasang

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Mana di antara jaringan tumbuhan berikut yang tidak terlibat dalam proses penyerapan air dan mineral secara simplas?

epidermis

parenkim

kolenkim

endodermis

perisikel

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Bila ibu bergolongan darah B dan ayah bergolongan darah A maka kemungkinan anaknya bergolongan darah...

A, AB, B

B

O, AB

AB

A, B, O, AB

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Di dalam sel, organel yang menetralisir racun hasil katabolisme asam lemak adalah...

Lisosom

Peroksisom

Retikulum endoplasma

Nukleus

Badan golgi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Dalam  hidupnya,  tumbuhan  lumut  mengalami  pergiliran  atau  metagenesis  sebagai berikut :

Protonema, sporangium, tumbuhan dewasa

Protalium, tumbuhan dewasa, sporangium

Protonema, sporangium, tumbuhan dewasa

Protonema, sporofit, sporangium

Protalium, sporofit, sporangium

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Pada sperma Rana macrodon terdapat organel yang berderet-deret dekat dengan ekor sperma. Organel ini menghasilkan energi untuk pergerakan sperma. Organel yang dimaksud adalah...

Retikulum Endoplasma

Ribosom

Sentriol

Peroksisom

Mitokondria

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?