
PAT TEMA 6_5th CLASS
Authored by Erryana Wardhani
Moral Science
1st - 5th Grade
30 Questions
Used 1+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Berkemah
Berkemah merupakan salah satu kegiatan kepramukaan yang dilaksanakan luar ruangan dengan menggunakan kemah atau tenda sebagai tempat bernaung dari panas, dingin, hujan, dan angin kencang. Berkemah juga melatih hidup bermasyarakat yang saling menghargai. Pada saat kegiatan kepramukaan kita dilatih disiplin, bertanggung jawab, dan dapat membedakan antara hak dan kewajiban. Berkemah juga melatih kesadaran diri untuk menjaga lingkungan sekitar.
Salah satu kegiatan berkemah yang menyenangkan adalah bermain di sekitar api unggun. Dari zaman manusia mengenal api, kegiatan di sekitar api unggun merupakan kegiatan yang sering dilakukan masyarakat untuk berkumpul bersama, bernyanyi, dan menari. Api unggun dinyalakan dengan maksud untuk menjaga diri dari binatang buas, menghangatkan diri, isyarat keadaan bahaya, atau sebagai perapian untuk memasak makanan. Bahan makanan seperti ubi jalar, singkong, atau jagung bisa dimasak dengan cara dibakar dengan api unggun. Makanan juga bisa ditusuk dengan ranting kayu atau tongkat besi sebelum dipanggang. Alat masak seperti panci dan wajan juga bisa digunakan di atas perapian dengan bantuan penumpu dari batu atau kayu.
Pada saat api unggun dinyalakan, panas dari api akan dipancarkan ke sekelilingnya hingga sekitarnya terasa hangat. Panas dapat dipindahkan dengan beberapa cara selain dipancarkan, juga adanya aliran atau gerakan panas ke arah atas yaitu adanya asap. Contohnya pada saat membuat api unggun di bawah pohon mangga, daun pohon mangga akan bergerak gerak karena adanya aliran/gerakan panas.
Pertanyaan 1
Menjaga kebersihan kelas dan lingkungan sekitar sekolah adalah contoh...
Hak anak di sekolah
Kewajiban anak di sekolah
Hak anak di rumah
Kewajiban anak di rumah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 2 pts
Pertanyaan 2
Berdasarkan teks berjudul “ Berkemah “, informasi yang tidak terdapat pada bacaan adalah......
Menjaga lingkungan sekitar adalah tanggung jawab bersama
Kita tidak berhak mendapatkan lingkungan alam yang bersih dan indah
Kegiatan api unggun dilaksanakan sebagai ajang kreativitas dan unjuk tampil
Ikut kegiatan kepramukaan sangat bermanfaat
3.
DROPDOWN QUESTION
1 min • 2 pts
Pertanyaan 3
Apa saja kewajiban kita sebagai anggota pramuka agar lingkungan sekitar tetap bersih ketika ada kegiatan seperti pada teks bacaan “ Berkemah“ ?
Lengkapilah dengan jawaban benar atau salah sesuai jawabanmu.
Membuang bungkus atau sisa makanan di tempat sampah (a)
Untuk membuat api unggun gunakan ranting kering (b)
Menjaga kebersihan adalah tugas guru (c)
Menghargai perbedaan adalah kewajiban kita semua (d)
4.
MATCH QUESTION
2 mins • 3 pts
Pertanyaan 4
Berdasarkan teks berjudul “ berkemah “ jodohkanlah antara peristiwa yang terjadi dan penyebabnya
Kewajiban
mendengarkan pendapat teman saat melakukan diskusi
Tanggung jawab sebagai tetangga terdekat
bertanya kepada orangtua dengan santun
Hak
Membantu tetangga dalam kesulitan
Kewajiban di rumah
mendapatkan lingkungan bersih
5.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 3 pts
Pertanyaan 5
Berbagi makanan bersama teman setelah kegiatan memasak di perkemahan menunjukkan sikap sila ke...
6.
OPEN ENDED QUESTION
3 mins • 5 pts
Pertanyaan 6
Setelah membaca teks “ Berkemah “ apa yang kamu lakukan jika melihat temanmu terjatuh ? Jelaskan jawabanmu
Evaluate responses using AI:
OFF
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan no 7- 12(Bahasa Indonesia)
Berkemah
Berkemah merupakan salah satu kegiatan kepramukaan yang dilaksanakan luar ruangan dengan menggunakan kemah atau tenda sebagai tempat bernaung dari panas, dingin, hujan, dan angin kencang. Berkemah juga melatih hidup bermasyarakat yang saling menghargai. Pada saat kegiatan kepramukaan kita dilatih disiplin, bertanggung jawab, dan dapat membedakan antara hak dan kewajiban. Berkemah juga melatih kesadaran diri untuk menjaga lingkungan sekitar.
Salah satu kegiatan berkemah yang menyenangkan adalah bermain di sekitar api unggun. Dari zaman manusia mengenal api, kegiatan di sekitar api unggun merupakan kegiatan yang sering dilakukan masyarakat untuk berkumpul bersama, bernyanyi, dan menari. Api unggun dinyalakan dengan maksud untuk menjaga diri dari binatang buas, menghangatkan diri, isyarat keadaan bahaya, atau sebagai perapian untuk memasak makanan. Bahan makanan seperti ubi jalar, singkong, atau jagung bisa dimasak dengan cara dibakar dengan api unggun. Makanan juga bisa ditusuk dengan ranting kayu atau tongkat besi sebelum dipanggang. Alat masak seperti panci dan wajan juga bisa digunakan di atas perapian dengan bantuan penumpu dari batu atau kayu.
Pada saat api unggun dinyalakan, panas dari api akan dipancarkan ke sekelilingnya hingga sekitarnya terasa hangat. Panas dapat dipindahkan dengan beberapa cara selain dipancarkan, juga adanya aliran atau gerakan panas ke arah atas yaitu adanya asap. Contohnya pada saat membuat api unggun di bawah pohon mangga, daun pohon mangga akan bergerak gerak karena adanya aliran/gerakan panas.
Pertanyaan 7
Kata kunci pada paragraf yang ke tiga di atas adalah......
Hangat
Api
Asap
Panas
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
STS Pendidikan Pancasila Kelas 5
Quiz
•
5th Grade
27 questions
Pendalaman Materi kelas 5 part 2
Quiz
•
KG - University
25 questions
Penilaian Harian Kelas 5 Tema 6 Subtema 3
Quiz
•
5th Grade
25 questions
PAI KELAS IXC. BAB I-3. T. SMT 2023
Quiz
•
1st Grade
25 questions
Mengetahui Indonesia dengan Cinta
Quiz
•
4th Grade
25 questions
PPkN Tema 3 ST3-4
Quiz
•
2nd Grade
25 questions
Latihan SOAL UAS PAI Kelas 6 Semester 1
Quiz
•
3rd Grade
25 questions
SAS 1 PKN KELAS 5 SDN BANYUAJUH 6
Quiz
•
5th Grade - University
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Moral Science
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Area
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Context Clues
Quiz
•
5th Grade